Kabinet Israel Masih Lakukan Serangan Besar-besaran Atas Palestina, Setujui Agresi Udara ke Gaza

- 11 Mei 2021, 22:52 WIB
Ilustrasi ledakan dari serangan udara. Kabinet Israel setujui serangan besar-besaran ke Jalur Gaza, Palestina./
Ilustrasi ledakan dari serangan udara. Kabinet Israel setujui serangan besar-besaran ke Jalur Gaza, Palestina./ /Pexels

Menurut penyiar publik Israel KAN, tentara Israel pada Senin, 11 Mei 2021 malam mengancam Hamas bahwa balasan terhadap roket yang ditembakkan dari Jalur Gaza akan "tajam dan tidak akan berlangsung beberapa menit tetapi berhari-hari."

Tentara Israel telah memutuskan untuk menangguhkan sekolah di pemukiman dekat Jalur Gaza pada Selasa, 11 Mei 2021 waktu setempat.

Baca Juga: Diperkirakan Telah Masuk Atmosfer Bumi, Puing-puing Roket China Long March 5B Jatuh di Selandia Hindia

Pada Senin malam, pesawat tempur Israel melancarkan serangan bertubi-tubi di Jalur Gaza.

Kelompok perlawanan Palestina menembakkan setidaknya 40 roket, termasuk tujuh roket ke Yerusalem, sementara roket-roket lainnya mengarahkan ke Ashkelon, Sderot, dan permukiman di pinggiran Gaza.

***

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah