Hari Air Sedunia 2023: Mari Simak Sejarah, Tema, dan Cara Memperingati World Water Day

- 6 Maret 2023, 10:37 WIB
Hari Air Sedunia 2023: Mari Simak Sejarah, Tema, dan Cara Memperingati World Water Day
Hari Air Sedunia 2023: Mari Simak Sejarah, Tema, dan Cara Memperingati World Water Day /Freepik

MEDIA BLITAR - Artikel ini berisi informasi terkait tanggal, sejarah, cara memperingati, dan tema Hari Air Sedunia 2023 atau World Water Day.

 

Air sangat berarti bagi kehidupan mahluk hidup. Lebih dari sekedar pelepas dahaga, air juga berperan sebagai komponen penting dalam perkembangan manusia.

Menurut PBB, sekitar 2,2 miliar orang hidup tanpa akses air bersih. Diketahui, wilayah Asia dan Pasifik memiliki ketersediaan air per kapita terendah di dunia, dengan penggunaan air tanah di wilayah tersebut diperkirakan akan meningkat sebesar 30% pada tahun 2050.

Baca Juga: 10 Twibbon HUT Kostrad 2023 Terunik untuk Dipasang Sebagai Bingkai Foto di IG, WA, dan FB

Merujuk pada hal tersebut maka diputuskan pada tanggal 22 Maret di setiap tahunnya diperingati sebagai Hari Air Sedunia.

Bertepatan dengan perayaan World Water Day pada 22 Maret 2023, mari simak sejara, cara memperingati, dan tema Hari Air Sedunia 2023.

Baca Juga: Rekomendasi Nama Anak Perempuan Indonesia Unik dan Estetik Lengkap dengan Artinya

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x