Hari Pendengaran Sedunia 2023: Yuk, Simak Sejarah, Tema, dan Fakta Menarik Lainnya

- 2 Maret 2023, 13:07 WIB
Hari Pendengaran Sedunia 2023: Yuk, Simak Sejarah, Tema, dan Fakta Menarik Lainnya
Hari Pendengaran Sedunia 2023: Yuk, Simak Sejarah, Tema, dan Fakta Menarik Lainnya /pexel

MEDIA BLITAR - Artikel ini memuat infomasi terkait sejarah, tema, dan fakta menarik Hari Pendengaran Sedunia 2023.

Dengan tujuan untuk meningkatkan kesadaran tentang cara mencegah ketulian dan gangguan pendengaran, tanggal 3 Maret diperingati sebagai Hari Pendengaran Sedunia 2023.

Hati Pendengaran Sedunia 2023 merupakan hari besar internasional yang mempromosikan dukungan untuk perawatan telinga dan pendengaran di seluruh dunia.

Baca Juga: Download Logo Harlah IPPNU 2023 Ke- 68 PNG, Lengkap Dengan Kumpulan Link Twibbonnya

Oleh karena itu, Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) pada kesempatan tersebut menentukan tema dan menyiapkan brosur, flyer, poster, spanduk, dan presentasi dalam upaya menyadarkan masyarakat akan hari tersebut.

Hari itu menjadi semakin penting karena menurut Organisasi Kesehatan Dunia, lebih dari satu miliar orang dewasa muda berisiko mengalami gangguan pendengaran permanen yang dapat dihindari karena praktik mendengarkan yang tidak aman.

Berikut, sejarah, tema, dan fakta menarik tentang peringatan Hari Pendengaran Sedunia 2023 yang dirangkum dari beragam sumber.

Baca Juga: Link Streaming Drakor 'Delivery Man' Subtitle Bahasa Indonesia, Lengkap Beserta Jadwal Tayang Episode 1-12

Sejarah Hari Pendengaran Sedunia

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x