10 Tips Wawancara Online, Inilah yang Perlu Diperhatikan

- 25 Juni 2022, 20:15 WIB
Ilustrasi 10 Tips Wawancara Online, Inilah yang Perlu Diperhatikan
Ilustrasi 10 Tips Wawancara Online, Inilah yang Perlu Diperhatikan /Pexels/ Artem Podrez

5. Hindari Interupsi

Sebelum wawancara, jangan lupa silent ponselmu, beritahu teman sekamar jika kamu sedang melakukan wawancara online.

6. Lihat ke Kamera

Jika tidak yakin di mana harus memandangkan mata, lihatlah langsung ke arah kamera.

7. Buat lembar Contekan

Keuntungan besar dari wawancara online adalah lembar contekan agar kamu tidak lupa apa yang ingin dikatakan saat wawancara. Namun, jangan membacanya seperti membaca naskah.

Baca Juga: Beli Minyak Goreng Curah Wajib Pakai Peduli Lindungi, Benarkah? Ini Penjelasan Luhut

8. Fokus pada Bahasa Tubuh

Sampaikan antusiasme dengan tersenyum, mengangguk, berbicara dengan tangan, dan duduk tegak.

9. Uji Koneksi dan Perangkat

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah