Dari Kacang-Kacangan hingga Bayam, Berikut 5 Makanan yang Bagus untuk Kesehatan Tulang

- 16 Agustus 2021, 14:28 WIB
Dari Kacang hingga Bayam, Berikut 5 Makanan yang Bagus Untuk Kesehatan Tulang
Dari Kacang hingga Bayam, Berikut 5 Makanan yang Bagus Untuk Kesehatan Tulang /Pexels/VieStudio

MEDIA BLITAR – Penyakit tulang seperti osteoporosis, rakhitis, infeksi tulang bakhan kanker tulang dapat terjadi pada siapa saja.

Agar terhindar dari penyaki tulang tersebut, kita perlu mengkonsumsi makanan sehat dan menjaga pola hidup sehat.

Salah satunya dengan mengkonsumsi vitamin D, Vitamin D merupakan vitamin yang baik untuk tulang.

Selain Vitamin D berikut adalah lima makanan yang harus kamu konsumsi untuk meningkatkan kesehatan tulang.

Baca Juga: Menteri Kesehatan Sebut Bahwa Pandemi Covid-19 Akan Berlangsung Lama, Begini Penjelasannya

Kacang-kacangan

Makan kacang memiliki berbagai manfaat kesehatan termasuk kesehatan tulang yang baik.

Ada berbagai jenis kacang yang tersedia seperti kenari, pecan, almond, dan kacang brazil.

Kacang-kacangan ini kaya nutrisi yang dapat meningkatkan kesehatan tulang seperti kalsium, antioksidan, asam lemak omega-3, dan fosfor.

Ikan salmon

Halaman:

Editor: Farra Fadila

Sumber: Cirebon Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x