Sering Dianggap Manja, Inilah Fakta Dari Anak Ketiga Yang Ternyata Sangat Berbeda

- 3 Maret 2021, 18:04 WIB
Ilustrasi anak-anak sedang bermain
Ilustrasi anak-anak sedang bermain /pixabay/ Rudy Anderson

Berikut fakta menarik dari anak bungsu:

1.Sangat Sensitif, serta Mudah Menangis

Sebagai anak bungsu, tentu sikap manja, sensitif dan bapernya tak bisa dihilangkan. Terlebih ia memiliki sifat yang lebih peka, sebab lebih memahami kondisi saudara-saudaranya.

Parahnya lagi, si ketiga ini cenderung memilih diam ketika ada masalah, sehingga di depan orang terlihat bahagia, ternyata di belakang hanya bisa menangis.

Baca Juga: Ikut Makamkan Rina Gunawan Dengan APD, Teddy Syah: Saya Ikhlas, Saya Ridho Demi Allah

2.Manja menjadi sifat bawaan anak ketiga

Selalu ingin dimanja oleh siapapun, menjadi sifat yang melekat erat pada sosok anak ketiga.

Jika ia merupakan anak terakhir atau mempunyai kakak tertua, terkadang membuatnya menjadi sasaran untuk dimanja karena dianggap paling kecil.

Selain keinginannya yang harus selalu dituruti, anak ketiga ini juga relatif jarang terkena marah saat melakukan sebuah kesalahan kecil.

Hal ini dikarenakan ia mendapatkan kasih sayang berlimpah dari orang tua dan saudara-saudara lainnya.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah