Sering Merasa Terasingkan, Berikut Fakta Menarik Dari Anak Kedua Yang Jarang Diketahui

- 3 Maret 2021, 17:37 WIB
Sering Merasa Terasingkan, Berikut Fakta Menarik Dari Anak Kedua Yang Jarang Diketahui
Sering Merasa Terasingkan, Berikut Fakta Menarik Dari Anak Kedua Yang Jarang Diketahui /Pixabay/Klimkin

Baca Juga: MDL ID Season 3 Minggu Ke-2 Hari Ke-3, EVOS ICON Kewalahan Lawan Red Bull Rebellion

Bahkan anak terakhir atau si bungsu juga sering menjadi bahan perhatian yang lebih, karena dianggap paling kecil dan harus mendapatkan bantuan dari kakak-kakaknya.

Maka tinggallah anak kedua seorang diri.

2. Lebih Aktif

Fakta anak kedua yang selanjutnya adalah lebih aktif. Jika dibandingkan anak pertama, anak kedua biasanya lebih aktif.

Beberapa orang tua mengeluhkan anak-anak kedua mereka selalu memasuki suatu tempat baru kemudian berlarian.

Baca Juga: Gunung Merapi Kembali Muntahkan Guguran Awan Panas Sejauh 1.900 Meter

Bisa dikatakan bahwa anak kedua tidak pernah bisa diam, sedangkan anak pertama bisa lebih tenang.

Bahkan, saat ini ada pula penelitian dari American Journal of Epidemiology yang menunjukkan bahwa anak-anak kedua memang lahir lebih aktif, punya tekanan darah dan berat badan lebih rendah dibanding anak pertama.

3. Punya Keinginan Besar untuk Bersaing dengan Saudara

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah