5 Minuman untuk Penderita Diabetes yang Dapat Dikonsumsi, Salah Satunya Kopi Pahit

13 Maret 2022, 15:02 WIB
5 Minuman untuk Penderita Diabetes yang Dapat Dikonsumsi, Salah Satunya Kopi Pahit /pixabay acekreations

MEDIA BLITAR – Dalam artikel berikut ini terdapat beberapa minuman yang dapat dikonsumsi bagi penderita diabetes.

Penderita diabetes, pastinya sudah mengenali beberapa makanan ataupun minuman yang tidak boleh dikonsumsi, agar gula darah tidak naik.

Menurut American Diabetes Association (ADA), merekomendasikan minuman nol kalori atau rendah kalori.

Baca Juga: Bukan Minggu Ini, Update Jadwal Lengkap MotoGP 2022 Sirkuit Mandalika, Sesi Free Practice Sampai Main Race

Oleh sebab itu, dalam artikel berikut ini terdapat beberapa minuman yang dapat dikonsumsi bagi penderita diabetes.

Berikut ini ada 5 minuman untuk penderita diabetes yang dapat di konsumsi:

Baca Juga: Ada Apa dengan Tanggal 7 Maret 2022? Viral di TikTok karena Banyak Peristiwa Besar Terjadi 

1.      Kopi pahit

Minuman untuk penderita diabetes yang dapat di konsumsi, yaitu kopi pahit.

Berdasarkan sebuah studi 2019, menjelaskan minuman penurun gula darah satu ini disebut dapat membantu menurunkan resiko diabetes tipe 2.

Bila kopi tersebut, ditambahkan susu, krimer, atau gula pada kopi justru akan meningkatkan jumlah kalori, dan tentunya akan berpengaruh di gula darah.

Baca Juga: Lirik Lagu Tinashe 2 On Beserta Terjemahan dan Artinya, I Love You Get 2 On, Viral Tiktok 2022

2.      Teh herbal

Selain kopi pahit, teh herbal juga baik dikonsumsi bagi penderita diabetes, seperti teh chamomile hibiscus, jahe, dan peppermint.

Selain itu, teh herbal juga kaya akan antioksidan untuk melawan berbagai penyakit, termasuk karoten, flavonoid, dan asam fenolik.

Baca Juga: Intip Biodata Lengkap Tiara Andini: Karir, Asmara, Zodiak, Kelahiran, Akun Instagram, Facebook, Twitter

3.      Jus sayuran

Selain itu, ada juga Jus sayuran, termasuk sayuran berwarna hijau dan kaya akan vitamin, hingga mineral bermanfaat untuk tubuh, termasuk mengontrol gula darah.

Oleh sebab itu, bagi penderita diabetes bisa konsumsi jus sayuran hijau, seledri, atau timun dengan segenggam buah beri.

Namun perlu diketahui, untuk konsumsi buah beri tetap dihitung dengan jumlah yang dibutuhkan untuk memenuhi jumlah karbohidrat per harinya.

Baca Juga: SEDANG TAYANG! Live Final Four Proliga 2022 Hari ini Bhayangkara Samator VS Jakarta Pertamina Pertamax

4.      Lemon tanpa gula

Lemon tanpa gula merupakan minuman yang dapat dikonsumsi bagi penderita diabetes, dan hanya menggunakan beberapa bahan sederhana, untuk minuman rendah karbohidrat yang menyegarkan dan lezat.

5.      Susu skim atau susu rendah lemak

Susu skim atau susu rendah lemak merupakan minuman terbaik bagi penderita diabetes. Untuk konsumsi sebanyak 2 hingga 3 gelas sehari atau setara dengan 1 liter.

Baca Juga: Jadwal Proliga 2022 di TV Online, Cek Link Live Streaming Final Four Pertandingan Voli Putra-Putri  Hari Ini

Seperti diketahui, susu memiliki kaya akan vitamin dan mineral yang bermanfaat untuk tubuh, namun minuman tersebut harus diwaspadai bagi penderita diabetes.

Demikian penjelasan mengenai beberapa minuman yang dapat dikonsumsi bagi penderita diabetes atau gula darah.***

Editor: Farra Fadila

Tags

Terkini

Terpopuler