Gelaran Proklamator Koi Show Blitar 2021, Dapat Antusias Tinggi dari Generasi Milenial

- 17 Oktober 2021, 18:14 WIB
Gelaran Proklamator Koi Show Blitar 2021, Dapat Antusias Tinggi dari Generasi Milenial / Foto Penggagas Proklamator Koi Show di Blitar Mohammad Syafi'i Tamam (kiri) dan salah satu pebisnis koi di Blitar Handoko (kanan)
Gelaran Proklamator Koi Show Blitar 2021, Dapat Antusias Tinggi dari Generasi Milenial / Foto Penggagas Proklamator Koi Show di Blitar Mohammad Syafi'i Tamam (kiri) dan salah satu pebisnis koi di Blitar Handoko (kanan) /Dok. Media Blitar

"Saya semangat jika ada agenda kontes-kontes koi seperti ini," ucap Handoko.

"Kini bukan cuma Bapak-Bapak, tapi sudah banyak peserta yang masih anak muda yang milenial, hal ini berarti koi memiliki eksistensi yang cukup bagus untuk bisnis", lanjutnya.

Baca Juga: Menjadi Satu-satunya Masuk Level 1, Cek Disini Aturan NEW NORMAL Kota Blitar Lengkap

"Ini aja yang banyak adalah pemain-pemain baru yang masih muda, mungkin ingin mendapatkan pengalaman dan juga pembelajaran soal ikan koi yang untuk kontes itu seperti apa serta sekalian untuk promosi ikannya", ucap Handoko.

Menurutnya ajang Kontes Koi ini cukup menarik untuk para peserta karena peserta kontes yang menang, akan dapat meningkatkan rating atau eksistensi dari peserta itu sendiri, sehingga penjualan ikan koi juga akan naik.

 

***

 

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah