Anda Belum Dapat Bantuan Sosial? Berikut Cara Lapor BLT Bermasalah Melalui Whatsapp dan Email

- 13 Oktober 2020, 11:14 WIB
Ilustrasi BLT
Ilustrasi BLT /Pikiran-rakyat.com

MEDIA BLITAR – Pemerintah kini sedang dalam proses penyaluran bantuan sosial mulai dari BLT Bersubsidi Gaji, Kartu Prakerja, BLT Banpres UMKM, BLT Rp500 ribu per KK Non PKH, Kartu Sembako, dan Progam Keluarga Harapan yang diperpanjang sampai dengan bulan Juni 2021.

Tetapi tidak sedikit dari masyarakat yang belum menerima manfaat dari bantuan sosial ini.

Daftar bantuan sosial ini diperoleh dari data resmi Bappenas. Saat ini pemerintah sedang memperpanjang progam bantuan sosial sampai dengan 2021. Guna untuk menstabilkan ekonomi masyarakat.

Baca Juga: Diperpanjang Sampai 2021! Buruan Daftar 6 Bantuan Sosial Dari Kartu Prakerja sampai BLT Subsidi

Bantuan sosial yang dikeluarkan oleh pemerintah guna membantu menstabilkan perekonomian masyarakat yang terdampak pandemi covid-19. Karena ekonomi adalah sektor yang sangat terdampak akibat pandemi covid-19.

Dalam pelaksanaanya tentu saja terdapat masalah atau pun kendalanya, karena banyaknya penerima dalam bantuan sosial ini. Maka dari itu pemerintah membuka kotak aduan suara bagi calon penerima bantuan sosial.

Baca Juga: 5 Rekening Ini Dipastikan Tidak Akan Dapat BLT BPJS Tahap 5

Pengaduan ini bersifat online yaitu memanfaatkan adanya aplikasi whatsapp dan pesan melalui email.

Hanya saja pelayanan ini kurang fast respon lantaran banyaknya pengaduan dari masyarakat. Maka dari itu dihimbau masyarakat untuk sabar menunggu balasan dari pihak Kemensos.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: kemsosgoid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x