Bukan Mitos Apalagi Ramalan! 7 Skenario Kiamat Menurut Sains, No. 6 Tak Terbayangkan

- 21 Desember 2021, 07:44 WIB
Ilustrasi - Bukan Mitos Apalagi Ramalan! 7 Skenario Kiamat Menurut Sains, No. 6 Tak Terbayangkan
Ilustrasi - Bukan Mitos Apalagi Ramalan! 7 Skenario Kiamat Menurut Sains, No. 6 Tak Terbayangkan /Pixabay/

MADIA BLITAR - Akhir-akhir ini di jagad maya banyak bertebaran mitos atau ramalan tentang kiamat atau bencana, dari sebuah kejadian alam.

Mitos atau ramalan tersebut semakin berkembang di masyarakat jika yang menyampaikan adalah tokoh-tokoh terkenal di bidang tertentu.

Mengenai kiamat, pada orang dengan keyakinan tertentu sangat mempercayai jika kiamat pasti terjadi.

Baca Juga: VIRAL! Ada Apa di Tanggal 21 Desember 2021, Benarkah ada Fenomena yang Menimpa Matahari dan Bumi ?

Bahkan jika tidak mempercayai kiamat atau hari akhir (pada keyakinan tertentu) maka keimanan orang tersebut dipertanyakan.

Hanya saja kapan dan dengan proses seperti apa kiamat itu akan terjadi, tetap menjadi rahasia dari Tuhan Alam Semesta.

Baca Juga: Ada Apa yang Terjadi di Tanggal 21 Desember 2021? Fenomena Menggemparkan Menimpa Bumi dan Matahari

Ilmu pengetahuan modern sendiri telah banyak menjelaskan tentang potensi atau skenario kehancuran alam semesta suatu saat nanti.

Dikutip Media Blitar dari kanal Youtube Cendekiawan Muda, ada 8 skenario kiamat yang datang dari sudut pandang sains.

 Baca Juga: GEGER Fenomena Kilatan Petir Seperti Erupsi di Utara Gunung Arjuno, BPBD: Awan Cumulonimbus

  1. Hantaman Asteroid

Armageddon mungkin adalah salah satu film ter-epic yang menggambarkan skenario akibat asteroid jika menghantam bumi.

Film tersebut bukan tanpa dasar, apalagi berdasar mitos, apalagi berdasar ramalan.

Sains modern memang menjelaskan tentang potensi tabrakan bumi kita dengan asteroid.

 Baca Juga: Saksikan Fenomena Gerhana Bulan Sebagian Pukul 16.02, 19 November 2021, Tata Cara Melihat, Lokasi dan Waktu

  1. Pemanasan Global

Skenario kiamat dari faktor perubahan iklim adalah isu yang tak akan pernah berhenti untuk dikaji oleh ilmu pengetahuan

Aktifitas kehiduap di bumi memang sangat terancam oleh faktor pemanasan global.

Sudah banya badan-badan atau organisasi dunia yang menyerukan perubahan pola hidup demi menyelamatkan umat manusia dari bencana pemanasan global.

 Baca Juga: Apa itu El Nino dan La Nina? Kenali Faktor Penyebab Fenomena Tersebut

  1. Perang Nuklir

Skenario ini bisao terjadi akibat dinamika politik global atau geopolitik.

Pada dekade 60-an, potensi perang nuklir antara Uni Soviet dan Amerika menjadi isu peting dari banyak negara.

Intinya nuklir yang dipakai jadi senjata penghancur dalam perang, dapat mengakibatkan kerusakan yang tak pernah dibayangkan oleh umat manusia.

 Baca Juga: Dibalik Fenomena Ratusan Celana Dalam Wanita Berserakan di Gunung Sanggabuana, Mitos untuk Buang Sial

  1. Pandemi Penyakit

Ilmu pengetahuan telah memberikan peringatan jika pandemi penyakit punya potensi untuk berdampak pada kemusnahan.

Apalagi melihat fanta bahwa patogen mematikan selalu muncul setiap tahun. Masyarakat dunia memang harus bersatu dalam menghadapi hal ini.

Baca Juga: Apa itu Badai Matahari? Kenali 4 Faktanya Terkait Fenomena Tersebut

  1. Rekayasa Bencana

Jauh pada dekade 70-an, Bill Gates pernah memberikan analisanya mengenai senjata perang di masa depan.

Dia mengatakan jika senjata pemusnah massal di masa depan bukan lagi nuklir, tapi virus dan bakteri.

Apa yang dikatakan Bill Gates agaknya berhubungan dengan operasi-operasi senyap tentang rekayasa bencana.

Meski begitu rekayasa bencana bisa muncul juga akibat kelalaian segelintir orang, misalnya pada kecelakaan di sebuab laboratorium.

 Baca Juga: Saksikan Fenomena Hari Tanpa Bayangan Mulai pada 6 September, Catat Daftar Wilayah dan Cara Melihatnya

  1. Robot Pembunuh

Tak pernah terbayangkan di otak manusia, ketika suatu saat berperang melawan robot-robot pembunuh yang mereka ciptakan sendiri.

Kondisi di atas mungkin hanya ada di film-film saja, tanpa menduga jika hal tersebut memang sangat berpotensi.

Ilmuan sepakat dengan konsep tentang singularitas. Konsep dimana kecerdasan buatan akan melebihi kecerdasan manusia sang pembuat.

Bahkan PBB telah menyerukan penghentian pengembangan robot pembunuh oleh beberapa negera untuk kepentingan militer.

 Baca Juga: Sejarah Awal Mula Fenomena Langka Blue Moon, Saksikan 22 Agustus 2021

  1. Ledakan Penduduk

Salah satu skenario kiamat yang telah diprediksi dari abad-18 adalah ledakan penduduk bumi.

Besarnya populasi menyebabkan kebutuhan lahan dan konsumsi energi menjadi tak terbatas hari ini.

Sampah non organik, gas karbon, pencemaran tanah dll, adalah imbas ledakan populasi yang menjadi penyebab utama pemanasan global.***

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah