Komentar Pakar Kebijakan Publik Terkait Larangan Mudik Tahun Ini, Agus: Tidak Efektif

- 15 April 2021, 13:49 WIB
Ilustrasi keramaian jalan mudik
Ilustrasi keramaian jalan mudik /Pexels/

“Lalu juga pernyataan-pernyataan pimpinan negara ini yang sering berbeda pendapat itu membuat masyarakat semakin ahh sudahlah negara aja gak bisa ngatur,” tambahnya.

Memang, dalam rapat yang dilakukan dengan Komisi V DPR, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi sempat mengatakan bahwa tidak ada larangan mudik.

Baca Juga: PECAHKAN REKOR LAGI! Ikatan Cinta Menjadi Sinetron Terbaik dengan Audience Share 52,7 Persen

Namun, wiku Adisasminto menanggapi pernyataan dari Budi Karya Sumadi bahwa dirinya mengharapkan agar masyarakat bisa mengambil keputusan terbaik, khususnya ketika perjalanan jauh akan berpotensi adanya penularan COVID-19.

Sementara, Juru Bicara Kementerian Perhubungan, Adita Irawati memberikan tanggapan bahwa Kemenhub tidak dapat melarang atau mengizinkan mudik karena harus berkoordinasi dengan lembaga terkait.

Dan akhirnya, pada 26 Maret 2021, keputusan final rapat koordinasi yang dipimpin Meko PMK telah menyatakan bahwa Pemerintah resmi melarang adanya aktivitas mudik lebaran di tahun 2021.

Baca Juga: Marc Marquez ‘Baby Alien’ Telah Kembali, Komentator MotoGP: Marc Sekali Lagi akan Mengejutkan Kita Semua

Itulah yang sempat membuat masyarakat merasa bingung karena pernyataan pejabat kerap tidak konsisten.

“Ya itukan belum ada aturannya sudah bicara, yang harusnya tidak di depan teman-teman media kan pasti ditulis,” ungkap Agus.

Keputusan final memang sudah ditentukan bahwa larang mudik lebaran telah berlaku dari 6 – 17 Mei 2021.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: YouTube Najwa Shihab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah