Misteri Suara Dentuman di Beberapa Daerah Terpecahkan, Bukan Aktivitas Petir Atau Gempa

- 8 Februari 2021, 09:30 WIB
Dokumentasi hasil dentuman di Kota Malang berdasarkan data BMKG, aktivitas petir banyak terjadi menjelang dini hari.
Dokumentasi hasil dentuman di Kota Malang berdasarkan data BMKG, aktivitas petir banyak terjadi menjelang dini hari. /Dok. BNPB Indonesia

MEDIA BLITAR – Sejak beberapa bulan lalu, Indonesia digemparkan dengan suara dentuman yang didengarkan oleh warga Jakarta.

Tak hanya Jakarta, beberapa wilayah lain juga mendengarkan suara dentuman serupa dalam waktu yang berbeda.

Dilansir Media Blitar dari Antara, BMKG menduga jika suara dentuman yang  terdengar di Jakarta berasal dari aktivitas petir di Gunung Salak Bogor.

Baca Juga: Datang ke Podcast Deddy Corbuzier, Ivan Gunawan Ungkap Kebiasaan Pakai Bedak Sang Master

Dugaan aktivitas disebutkan karena saat suara dentuman terdengar tidak ada catatan mengenai aktivitas seismik di Jakarta dan sekitarnya.

Berdasarkan monitoring “lightning detector”, suara dentuman bertepatan dengan aktivitas petir di Gunung Salak.

Sebelum suara dentuman di Jakarta, Mei 2020 warga Bandung dan sekitarnya juga dihebohkan oleh suara dentuman.

Pada saat itu, BMKG memastikan jika suara tersebut bukan dari aktivitas gempa bumi maupun petir.

Baca Juga: 2 Informasi Penting Penyaluran Bansos PKH Februari 2021, Berikut Penjelasannya

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x