Moderna Mulai Uji Coba Vaksin Khusus Omicron

- 27 Januari 2022, 09:53 WIB
Moderna umumkan akan uji vaksin khusus omicron
Moderna umumkan akan uji vaksin khusus omicron /pexels

MEDIA BLITAR - Pada Rabu, 26 Januari 2022, Moderna Inc menyatakan telah memulai uji coba vaksin booster khusus varian Omicron. 

Pernyataan tersebut dilontarkan sehari setelah Pfizer Inc mengumumkan hal yang sama, Menurut Reuters.

Moderna mengatakan jika dosis ketiga dari vaksin normal meningkatkan kadar jumlah antibody dalam tubuh. 

Baca Juga: Biodata Ndarboy Genk, Lagu Mendung Tanpo Udan Viral Joged NCT Dream, Lihat Nama Asli, Kota Asal, IG, Istri

Namun kadar antibody tersebut akan berkurang setelah kurun waktu enam bulan setelah suntikan. 

Seperti dilansir dari laman Reuters, pihak Moderna menyebutkan walaupun kadarnya menurun, sejumlah antibodi masih bisa dideteksi pada semua orang ang menerima vaksin dosis ketiga. 

Studi mengatakan bahwa Covid-19 varian Omicron tidak lebih berbahaya. 

Baca Juga: Heboh! NCT Dream Joget dengan Backsound Lagu Mendung Tanpo Udan, Berikut Biodata Semua Anggotanya

Namun penyebarannya sangat cepat hingga varian tersebut menjadi kasus yang paling dominan di banyak belahan dunia, meningkatkan angka penderita Covid-19 dan membebani fasilitas kesehatan.

Halaman:

Editor: Farra Fadila

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x