Via Vallen Sudah Cicipi Di-Blacklist TV Swasta, Saat Ayu Ting Ting Terima Petisi Blacklist Dirinya

- 26 Agustus 2021, 22:05 WIB
Via Vallen Sudah Cicipi Di-Blacklist TV Swasta, Saat Ayu Ting Ting Terima Petisi Blacklist Dirinya.*
Via Vallen Sudah Cicipi Di-Blacklist TV Swasta, Saat Ayu Ting Ting Terima Petisi Blacklist Dirinya.* /Instagram.com/@viavallen

"Jadi mungkin prosesnya gini ya yang saya tahu. Jadi lagu 'Sayang' itu dulu aslinya Jepang atau Cina gitu, banyak versi beda bahasa. Terus di Indonesia sama Om Anton Obama itu dibahasain Jawa. Terus sama NDX AKA ditambahin rapnya, jadi lagu 'Sayang' itu,” ucap Via Vallen.

Hingga suatu momen, saat Via Vallen tampil di sebuah acara TV, terbawa suasana penonton, dan mendendangkan lagu itu, dengan lirik bahasa Jawa.

Baca Juga: Laporkan Dugaan Penghinaan, Ayu Ting Ting akan Dipanggil Polda Metro Jaya

Atas peristiwa itu, membuat Anton Obama semakin tidak terima, saat muncul keterangan tulisan, yang menunjukkan lirik lagu adalah karya Via Vallen.

“Terus akhirnya waktu itu saya disuruh nyanyiin. Pas pertama biasa aja respon masyarakat. Lama-lama saya bawain terus banyak yang request. Terus akhirnya saya bawa ke TV," sambung Via Vallen.

"La kok ndelalah (kok ternyata) sama Om Anton Obama tu TV-nya dituntut. Gara-gara 'Sayang' liriknya by Via Vallen. Karena aku nyanyinya nggak yang versi bahasa Indonesia yang aku tulis itu. Akhirnya aku di-blacklist dari Indosiar selama 3 bulan," tambahnya.

Dan muncul keputusan akhir dari pihak Via Vallen, untuk membeli lagu ‘Sayang’ dari Anton Obama.

***

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari

Sumber: YouTube Change.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah