Inilah 7 Jenis Tanaman Hidroponik Yang Mudah Ditanam untuk Pemula, Kamu Harus Coba

- 2 Oktober 2020, 18:20 WIB
ilustrasi hidroponik
ilustrasi hidroponik /Pixabay

MEDIA BLITAR - Teknik hidroponik memiliki keunggulan tersendiri. Hal ini dikarenakan metode budidaya tanamannya menggandalkan media tanam dengan air bukan menggunakan tanah pada umumnya.

 

Tanaman yang dibudidayakan melalui sistem hidroponik tidak membutuhkan jaringan akar yang kompleks.

Baca Juga: Harga Tanaman Janda Bolong, Lebih Mahal dari Kijang Krista Arief Muhammad

Tujuan hidroponik menumbuhkan akar yang menyerap air,oksigen, dan nutrisi yang dibutuhkan tanaman.

 Jenis Tanaman Hidroponik apa saja yang cocok untuk pemula?

  1. Selada

Selada tanaman ini menjadi pilihan paling umum yang bisa dibudidayakan secara hidroponik lantaran bisa cepat tumbuh. Perawatan selada juga terbilang tidak sulit. Selada bisa menjadi pilihan pemula yang baru memulai budidaya hidroponik.

Baca Juga: Yuk, Coba Kegiatan Kreatif dari Rumah: Membuat Motif Khas Ecoprint

  1. Bayam

Bayam tanaman ini bisa tumbuh dengan subur kalau ditanam dengan memanfaatkan media tanam berupa air. Tanaman ini tidak memerlukan cahaya yang banyak atau suhu yang panas untuk tumbuh dengan baik.  

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x