5 Keutamaan Puasa Tasua dan Asyura pada Bulan Muharram, Puasa Sunnah Paling Utama Ini Alasannya

- 28 Juli 2023, 09:10 WIB
5 Keutamaan Puasa Tasua dan Asyura pada Bulan Muharram, Puasa Sunnah Paling Utama Ini Alasannya
5 Keutamaan Puasa Tasua dan Asyura pada Bulan Muharram, Puasa Sunnah Paling Utama Ini Alasannya /

MEDIA BLITAR - Bulan Muharram merupakan bulan awal dalam penanggalan hijriyah yang mempunyai arti istimewa bagi umat islam.

Dalam bulan ini terdapat banyak sejarah hijrah Rasulullah Muhammad Saw dari tanah Suci Mekkah ke Madinah.

Dilansir oleh tim Media Blitar dari situs UIN SGD terdapat setidaknya 5 keutamaan besar puasa Tasua dan Asyura, simak penjelasannya di bawah ini.

Baca Juga: Bacaan NIAT Puasa Tasua dan Asyura Arab-Latin: Puasa Sunnah yang Dikerjakan Tanggal 9 dan 10 Muharram

Puasa Paling Utama Setelah Puasa Ramadhan

Puasa di bulan Muharram merupakan puasa yang paling utama setelah puasa Ramadhan. Kendati demikian pahala yang dijanjikan merupakan pahala yang besar, seperti disebutkan Baginda Rasulullah Saw dalam hadistnya:

"Puasa yang paling utama setelah Ramadhan adalah puasa pada bulan Allah, Muharram, dan shalat yang paling utama setelah shalat fardhu adalah shalat malam". (HR Muslim).

Ibadah yang Dilaksanakan di Bulan Mulia

Puasa pada bulan ini mempunyai fadlilah karena merupakan satu dari empat bulan mulia milik Allah. Empat bulan itu ialah Muharram, Rajab, Dulkaidah, Dulhijjah.

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x