Resep Volcano Sushi dengan Menggunakan Sosis Salmon, Cocok Disajikan Saat Berbuka Puasa

- 5 April 2023, 16:26 WIB
Resep Volcano Sushi dengan Menggunakan Sosis Salmon, Cocok Disajikan Saat Berbuka Puasa
Resep Volcano Sushi dengan Menggunakan Sosis Salmon, Cocok Disajikan Saat Berbuka Puasa /YouTube/DevinaHermawan

MEDIA BLITAR – Simak berikut resep volcano sushi yang mudah dibuat di rumah dan cocok disajikan saat berbuka puasa.

Makanan sushi biasanya ditemukan di negara Sakura, yang terdiri dari nasi dibentuk bersama makanan laut, daging, sayuran mentah atau sudah dimasak.

Ada berbagai varian sushi, diantaranya volcano sushi yang menggunakan bahan sosis salmon, nori, wijeng sangrai, dan tobik.

Baca Juga: Jelang Lebaran 2023: Simak Syarat dan Tata Cara Penukaran Uang Baru dari Bank Indonesia

Bagi kamu yang penasaran dengan resep volcano sushi, simak berikut resepnya:

- Bahan nasi sushi: 375 ml beras dan 450 ml air

- Bahan cuka sushi:

3 sdm cuka beras

2 sdm air panas

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x