5 Rekomendasi Tempat Wisata Cianjur Terbaru 2023 yang Murah dan Instagramable

- 9 Maret 2023, 21:25 WIB
5 Rekomendasi Tempat Wisata Cianjur Terbaru 2023 yang Murah dan Instagramable
5 Rekomendasi Tempat Wisata Cianjur Terbaru 2023 yang Murah dan Instagramable /Instagram/@henry_ahadinuari/

Pengunjung juga dapat menyusuri setiap sudut Telaga Biru menggunakan perahu yang telah tersedia di tempat wisata tersebut.

Suasana di sekitar Telaga Biru juga sangat asri dan sejuk, hingga cocok sekali dikunjungi saat ingin menyegarkan tubuh dan pikiran.

Bagi Anda yang ingin menikmati keindahan dari Telaga Biru, wajib membayar tiket masuk sebesar Rp 16.000 per orang, dengan jam buka setiap harinya pukul 08.00 - 15.00 WIB.

Baca Juga: Google Doodle Hari ini, 8 Maret Memperingati International Women’s Day 2023, ini Link Twibbon dan Ucapannya

5. Pantai Apra

Pantai Apra merupakan salah satu tempat wisata alam di Cianjur yang berada di Saganten, Sindangbarang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.

Disini pengunjung dapat menikmati keindahan pantai Apra di pesisir dengan suasana sejuk dari angin sepoi-sepoi.

Fasilitas Pantai Apra sendiri cukup lengkap yakni tempat parkir, warung wisata, spot foto instagramable, area perkemahan, mushola, toilet, dan wahana permainan.

Selain menikmati keindahan Pantai Apra, pengunjung juga dapat melihat panorama sunset sambil jalan-jalan di pesisir pantai.

Pantai Apra beroperasi setiap harinya selama 1×24 jam, dengan harga tiket masuk dipatok Rp 10.000 per orang.

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x