Saling Memaafkan! Ini Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri untuk Kirim ke Mertua

- 2 Mei 2022, 11:00 WIB
Saling Memaafkan! Ini Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri untuk Kirim ke Mertua
Saling Memaafkan! Ini Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri untuk Kirim ke Mertua /Freepik/pikisuperstar

- Tak banyak kata yang terucap, tak banyak suara yang terdengar, namun hati yang bersih akan tertanam untuk sambut lebaran.

- Kesalahan demi kesalahan terus dibuat oleh manusia, namun tak ada salahnya jika sesama manusia memaafkan satu sama lain di hari yang suci ini.

- Bagaikan kain putih tertimpa pena yang membuatnya menjadi kotor dan saatnya untuk diganti yang baru, seperti halnya hati kita yang sudah kotor perlu disucikan kembali.

Baca Juga: 3 Hal Sunnah Sebelum Sholat Ied Menurut Ustadz Adi Hidayat, Salah Satunya Mencicipi Makanan

- Sucikan hati dengan saling memaafkan dari hati jangan hanya dimulut saja. Selamat Hari Raya Idul Fitri 1443 H mari bersihkan hati dan saling memaafkan.

- Taqabbalallahu minna wa minkum, siyamana wasiyamakum, kullu am wa antum bikhair. Semoga di Hari Raya Idul Fitri 2022 ini semua ibadah di bulan Ramadhan di terima disisi Allah.

- Jauhkan diri dari perbuatan buruk, kembalikan diri kepada kesucian, saya dan keluarga mohon maaf lahir dan batin.

- Mohon maaf lahir dan batin bila ada salah kata di sengaja maupun tidak, kita hanya manusia yang tak luput dari dosa dan saatnya kita kembali ke fitrah.(Kannia Nur Haida Komara/Pikiran Rakyat)***

 

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah