Bacaan Niat Puasa Ramadhan dan Doa Buka Puasa Lengkap dengan Artinya

- 4 April 2022, 15:13 WIB
IluBacaan Niat Puasa Ramadhan dan Doa Buka Puasa Lengkap dengan Artinya
IluBacaan Niat Puasa Ramadhan dan Doa Buka Puasa Lengkap dengan Artinya /Freepik

Doa niat puasa bisa dibaca ketika malam hari setelah shalat tarawih, sebelum sahur atau ketika hendak makan sahur. Berikut ini adalah bacaan doa niat puasa Ramadhan yang bisa anda lafalkan lengkap dengan artinya :

Baca Juga: Deretan Artis Pemenang Grammy Awards 2022: Olivia Rodrigo Jadi Sorotan, Jon Batiste Raih Musik Video Terbaik

Bacaan Niat Puasa Ramadhan :

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ اَدَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانَ هذِهِ السَّنَةِ ِللهِ تَعَالَى

Nawaitu shauma ghadin 'an adaa i fardhi syahri ramadhaana haadzihis sanati lillahi ta'ala

Artinya: "Saya niat berpuasa esok hari untuk menunaikan kewajiban di bulan Ramadhan tahun ini, karena Allah Ta'ala."

Berikut ini adalah bacaan doa Buka Puasa lengkap dengan artinya :

اَللّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِكَ آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّحِمِيْنَ

Allahumma lakasumtu wabika aamantu wa'alaa rizqika afthortu birohmatika yaa arhamar roohimiin

Artinya: "Ya Allah karena-Mu aku berpuasa, dengan-Mu aku beriman, kepada-Mu aku berserah dan dengan rezeki-Mu aku berbuka (puasa), dengan rahmat-Mu, Ya Allah Tuhan Maha Pengasih."

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah