Resep Nasi Mandhi Kambing Ala Chef Arnold, Cocok untuk Menu Buka Puasa Bersama Keluarga

- 24 Maret 2022, 10:07 WIB
Resep Nasi Mandhi Kambing Ala Chef Arnold, Cocok untuk Menu Buka Puasa Bersama Keluarga
Resep Nasi Mandhi Kambing Ala Chef Arnold, Cocok untuk Menu Buka Puasa Bersama Keluarga /Tangkapan Layar YouTube/Arnold Poernomo

MEDIA BLITAR – Anda pasti sudah tidak asing dengan nasi mandhi bukan? Yup! Nasi mandhi adalah salah satu olahan nasi khas Timur Tengah.

Kini anda dapat membuat sendiri nasi mandhi di rumah dan menikmatinya bersama keluarga untuk menu buka puasa. Chef Arnold membagikan resepnya melalui kanal YouTube Arnold Poernomo.

Berikut resep nasi mandhi kambing ala chef Arnold.

Bahan:

Baca Juga: 24 Maret Hari Apa? Simak Sejarah Bandung Lautan Api yang Terjadi 24 Maret 1946: Kobaran Api Menyelimuti Kota

• 500 gr daging kambing, potong dadu

• 5 lembar daun salam

• 2 batang kayu manis

• 1 ruas jahe

• 1 sdm garam masala

• 500 gr beras basmati, rendam 1 jam

• 1 pc bawang Bombay

Baca Juga: Profil dan Biodata Azka Corbuzier Anak Deddy Corbuzier Rela Gantikan Ayahnya Adu Jotos dengan Vicky Prasetyo

• 4 siung bawang putih

• 2 batang kayu manis

• 2 batang serai

• 5 pcs cengkeh

• 6 pcs kapulaga

• 3 pcs bunga lawing

• 1 pc pala utuh

Baca Juga: Head to Head Australia vs Jepang Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia 2022: Jadwal Siaran Langsung RCTI 24 Maret

• 1 sdm jinten bubuk

• 2 sdm garam masala

• 1 pc tomat

• 750 ml air

• 1 sdt bubuk kunyit

• Garam

• lada

• minyak goreng secukupnya

Baca Juga: KLASEMEN DAN JADWAL GRAND FINAL Proliga 2022 Putra Putri Bogor Lavani vs Surabaya Samator, GPP vs BJB, Kapan

• daun ketumbar

• plain yogurt

• 1 pc timun

• 1 pc bawang bombay merah

Cara membuat:

1. Potong bawang bombay, Cincang kasar bawang putih, potong jahe

2. Panaskan sedikit minyak, tumis bawang bombay, bawang merah, jahe, dan serai

Baca Juga: Hasil Swiss Open 2022, Fajar/Rian Kandaskan Ganda Putra India, Melenggang Mulus ke Babak 16 Besar

3. Setelah harum, masukkan jinten, kapulaga, kayu manis, cengkeh, garam masala, pala

4. Potong sedikit daging domba, masukkan bagian lemak domba ke dalam tumisan

5. Besarkan sedikit api, lalu masukkan daging domba kedalam tumisan, aduk hingga rata

6. Masukkan kunyit bubuk, sedikit garam, dan tambahkan air

7. Tambahkan bunga lawang, daun salam, sejumput garam, lada hitam kemudian tutup pan dan masak selama 10 menit

8. Untuk yogurt dressing, campurkan yogurt, garam, daun ketumbar yang telah dicincang kasar, daun bawang, bawang merah, perasan lemon, sejumput garam

Baca Juga: JADWAL PROLIGA 2022 Putra Jelang Final Laga Tunda Bogor Lavani vs Jakarta Pertamina Pertamax Hari ini 24 Maret

9. Tuangkan beras basmati kedalam pan, lalu masak dengan kuah kaldu rebusan daging kambing

10. Keluarkan daging dari rebusan, potong bagian lemak kambing

11. Untuk nasi, aduk nasi yang telah matang lalu beri sedikit garam

12. Nasi mandhi kambing siap untuk disajikan

itulah resep nasi mandhi kambing ala chef Arnold yang dapat anda bikin sendiri dirumah, dan cocok untuk menu buka puasa bersama keluarga.***

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah