Jangan Anggap Sepele! Ternyata Ini Penyebab Hipotermia yang Mengakibatkan Kematian

- 2 Maret 2022, 16:45 WIB
Ilustrasi - Jangan Anggap Sepele! Ternyata Ini Penyebab Hipotermia yang Mengakibatkan Kematian
Ilustrasi - Jangan Anggap Sepele! Ternyata Ini Penyebab Hipotermia yang Mengakibatkan Kematian /PEXELS/Victor Duarte

MEDIA BLITAR - Simak penyebab dari hipotermia yang dapat mengakibatkan kematian dalam artikel ini.

Hipotermia adalah kondisi di mana suhu tubuh dari seorang manusia yang sudah berada di bawah 35° celcius lantaran terkena hawa dingin yang berlebihan.

Pada manusia suhu tubuh normal adalah di antara 36° celcius hingga 37° celcius. Oleh karenanya, jika suhu tubuh pada manusia mengalami penurunan bisa berakibat sistem saraf dan organ tubuh lain mengalami malfungsi.

Baca Juga: Jadwal FIFA Matchday Maret 2022 Timnas Indonesia Senior Resmi Batal, Akibat Piala Dunia U-20 2023 & SEA Games?

Hal tersebut dapat membuat seseorang merasa beku hingga menggigil. Jika tidak segera ditangani, hipotermia dapat mengakibatkan gagal jantung dan dapat sebabkan kematian.

Penyebab Hipotermia

Penyebab dari hipotermia tentunya adalah ketika tubuh terpapar hawa dingin yang membuat suhu tubuh meurun.

Namun, tak hanya pada pendaki saja hipotermia juga dapat dirasakan ketika kehujanan, terlalu lama berendam di kolam renang, dan penggunaan AC secara berlebih.

Baca Juga: SOSOK Selebgram KH yang Diciduk Polisi Kasus Live Streaming Pornografi, Raup Penghasilan Rp20 Juta

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x