Bulan Rajab Jatuh Tanggal 3 Februari 2022, Berikut Niat Puasa Rajab Senin - Kamis Lengkap Arti dan Terjemahan

- 2 Februari 2022, 19:24 WIB
Bulan Rajab Jatuh Tanggal 3 Februari 2022, Berikut Niat Puasa Rajab Lengkap Latin dan Terjemahannya.*
Bulan Rajab Jatuh Tanggal 3 Februari 2022, Berikut Niat Puasa Rajab Lengkap Latin dan Terjemahannya.* /Ilustrasi Pixabay/

MEDIA BLITAR – Memasuki bulan Rajab 1443 Hijriah, Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Indonesia menyambaikan, bila bulan Rajab jatuh pada hari Kamis, 3 Februari 2022.

Beriringan dengan Bulan Raja 1443 Hijriah ini, Tim Media Blitar akan membagikan niat puasa Rajab yang dilakukan Senin Kamis, lengkap dengan latin Indonesia dan terjemahannya.

Dimana pada bulan Rajab ini, umat muslim disunnahkan untuk mengamalkan puasa Rajab, seperti yang dianjurkan Nabi Muhammad SAW.

Baca Juga: Bulan Rajab Disebut Bulan Istimewa, Apa Sebabnya?

Tak hanya puasa Rajab, umat muslim juga disunnahkan untuk memperbanyak amalan lainnya, seperti shalawat, dzikir, dan sedekah.

Seperti yang diwartakan sebelumnya: ‘Jadwal dan Bacaan Niat Puasa Rajab Hari Senin Kamis Dilengkapi Tulisan Arab, Latin, Terjemahan’, akan Tim Media Blitar bagikan jadwal dan niat puasa Rajab 1443 Hijriah yang bisa dilakukan pada:

Senin: 7 Februari (8 Rajab), 14 Februari (13 Rajab), 21 Februari (20 Rajab), 28 Februari (27 Rajab).

صَوْمَ يَوْمَ اْلاِثْنَيْنِ سُنَّةً ِللهِ تَعَالَى

Arab latin: Nawaitu sauma yaumal itsnaini sunnatan lillahi ta'ala. Saya niat puasa hari Senin, sunah karena Allah ta'ala

Artinya: "Saya niat puasa sunnah hari Senin, sunnah karena Allah Ta'ala."

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x