Tips dan Langkah Kurangi Resiko Tertular Virus Corona Varian Delta

- 27 Juni 2021, 17:22 WIB
Tips dan Langkah Kurangi Resiko Tertular Virus Corona Varian Delta
Tips dan Langkah Kurangi Resiko Tertular Virus Corona Varian Delta /Pixabay/Timisu.

Selain itu, ada lagi cara mengendalikan penyebaran Covid-19 dan varian-varian barunya yang direkomendasikan oleh WHO adalah dengan terus untuk menerapkan protokol kesehatan secara ketat.

Itulah beberapa 5 tips agar kalian semua tidak tertular virus varian baru Delta dan berikut ini ada empat hal yang harus dilakukan dari sekarang agar tidak mudah tertular, sebagai berikut:

Baca Juga: Ditemukan 15 Kasus Varian Baru Corona, Kemenkes : Hasil Negatif dari Lab Tidak Menjamin Aman Sampai Tujuan

  1. Mencuci tangan air bersih mengalir dengan memakai sabu
  2. Jaga jarak setidaknya 1 meter dengan orang lain
  3. Menggunakan masker, ketika berada diluar
  4. Batasi waktu berada di luar atau hindari ruangan tertutup dan ramai

Itulah beberapa hal yang perlu harus dilakukan dan tetap menjaga protokol kesehatan, serta menjaga sistem imun yang kuat.***

Halaman:

Editor: Farra Fadila

Sumber: Kemenkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah