Dari Topoki hingga Kimci, Berikut 4 Makanan Khas Korea yang Terkenal di Indonesia

- 14 Desember 2020, 17:23 WIB
Ilustrasi – Bibimbap
Ilustrasi – Bibimbap /Pixabay/changupn

4. Topoki (Tteobokki)

Untuk Kamu yang suka makanan dengan rasa khas pedas gurih, wajib mencoba Topoki. 

Makanan ini juga cukup terkenal di Indonesia lewat drama Korea yang sering ditonton.

Makanan ini terbuat dari tepung beras yang dibentuk silinder yang kemudian diolah dengan kaldu teri, pasta cabai, bawang bombai, dan daun bawang.

Baca Juga: Dapur ala Zero Waste, Langkah Kecil Untuk Selamatkan Lingkungan

Jika ingin lebih nikmat lagi, nikmati Topoki saat masih dalam kondisi hangat dan saat kondisi lingkungan sedang diguyur hujan.

Bagaimana? Tertarik mencobanya?***

 

Halaman:

Editor: Rezky Putri Harisanti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah