Inilah Deretan Fakta Game Among Us, Berhasil Catat Rekor Pengunduhan Game Terbanyak Bulan September

- 28 September 2020, 22:09 WIB
Tangkap layar game Among Us.*
Tangkap layar game Among Us.* /Instagram/@among.us.ind

MEDIA BLITAR – Game besutan developer InnerSloth, Among Us saat kini tengah populer dan banyak warganet yang mengunggah tangkapan layar ketika bermain game ini di media sosial (medsos).

Game yang sebenarnya sudah dirilis dari tanggal 15 Juni 2018 di perangkat iPhone maupun Android ini berhasil membuat banyak warganet menjadi jengkel sekaligus terhibur.

Baca Juga: Sering Serang Indonesia di Forum Internasional, Indonesia Batasi Hubungan Bilateral Dengan Vanuatu

Pasalnya game yang menampilkan astronout ini membuat para pemain harus menunjuk salah satu dari mereka yang diduga sebagai impostor atau pemain yang telah melakukan sabotase sistem dan menyebabkan pemain lain mati.

Permainan Among Us cukup menyita perhatian banyak warganet dengan strategi bermainnya, tak heran jika banyak warganet yang geram sekaligus gemas dengan permainan ini.

Baca Juga: Resmi RILIS! Game Genshin Impact Sudah Dapat Dimainkan Gratis di Indonesia Mulai Hari Ini

Sebagaimana diberitakan Pikiranrakyat-depok.com sebelumnya dalam artikel "Digandrungi Gamer di Dunia, game Among Us Cetak Rekor Pengunduhan, Terbanyak di AS", tindakan adu domba tersebut ternyata juga berdampak pada banyaknya orang yang mengunduh permainan ini.

Permainan Among Us telah mencatat rekor unduhan baru selama bulan September 2020.

Baca Juga: BARU! Google Maps Sekarang Ada Fitur COVID-19 untuk Navigasi Jadi Lebih Aman, Penasaran? Yuk Simak

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x