Fungsi dan Manfaat Penggunaan Fitur Checks YouTube untuk Konten Kreator

- 21 Desember 2021, 10:21 WIB
Fungsi dan Manfaat Penggunaan Fitur Checks YouTube untuk Konten Kreator
Fungsi dan Manfaat Penggunaan Fitur Checks YouTube untuk Konten Kreator /Pixabay/Stocksnap/

Jika Content ID mencocokkan konten dari pemegang hak lain, YouTuber yang melakukan upload konten dapat menerima pemberitahuan melalui fitur Checks untuk mendapatkan cara untuk penghapusan bagian tertentu dari sebuah konten sebelumnya.

Baca Juga: Takut Salah Bersikap? Berikut 5 Cara Mudah Membaca Pikiran Orang Lain, Nomor 5 Lebih Efektif

Maka artinya, kreator dapat menerima pendapatan begitu konten diunggah kembali alih-alih melewati sengketa klaim, yang bisa menyebabkan pendapatan iklan secara menyeluruh yang didapatkan oleh pembuat konten.

Lalu apa yang terjadi jika klaim hak cipta bisa dilakukan, namun si pembuat konten harus merasa tidak melakukan kesalahan? YouTube akan memberikan izin sang kreator untuk menyengketa klaim tersebut sebelum ditayangkan.

Perlu diketahui bahwa klaim yang dilakukan memerlukan waktu tidak sebentar hingga beberapa hari untuk diproses, maka YouTuber bis menentukan pilihan untuk menunggu hingga sengketa diselesaikan sebelum penayangan atau publikasi sambil menunggu hasil klaim.

Baca Juga: Gemuk Bukan Seksi Tapi Sarat Masalah Kesehatan, Lakukan Cara Sederhana Ini Maka Berat Badanmu Turun 10 Kg!

Apabila dalam hasil klaim terdapat penemuan fakta bahwa sang kreator tidak memakai konten berhak cipta, maka pendapatan iklan yang diperoleh selama waktu itu dibayarkan kepada kreator.

Namun, jika terdapat penemuan fakta bahwa pemegang hak benar, maka pendapatan iklan akan dibayarkan kepada pemegang hak untuk ganti rugi.

Sebenarnya, pihk YouTube menginginkan agar konten kreator lebih mudah untuk menemukan maupun menyengketa kalim sebelumnya.

Baca Juga: Bisa Ancam Siapa Saja, Kenali Gejala dan Cara Pencegahannya

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x