Fitur Baru, Likes Pada Facebook dan Instagram Kini Bisa Disembunyikan, Mengapa?

- 28 Mei 2021, 11:02 WIB
Foto: Ilustrasi media sosial Facebook
Foto: Ilustrasi media sosial Facebook /freestocks.org /pexels.com/

 

 

MEDIA BLITAR– Pada masa kini, sebagian besar masyarakat tentunya tidak asing lagi dengan media sosial bernama Facebook ataupun Instagram.

Bahkan sebagian masyarakat kebanyakan justru memiliki media sosial Facebook ataupun Instagram yang sering digunakan dalam aktivitas sehari-hari.

Dalam media sosial Facebook maupun Instagram, fitur likes seringkali menjadi cara untuk mengukur secara kasar berapa banyak jumlah orang yang berinteraksi dengan pengguna di sana.

Baca Juga: Rizki DA Tak Diundang dalam Pernikahan Lesti Kejora dan Rizky Billar?: Kalau Diundang Pasti Hadir

Oleh karenanya sebagian orang berpendapat untuk mengejar jumlah likes yang akhirnya justru menghilangkan poin dari unggahan asli sang pengguna.

Sebelumnya pun Instagram sudah sempat mulai melakukan pengujian fitur baru untuk meneyembunyikan jumlah likes pada unggahan.

Dan kini fitur untuk menyembunyikan jumlah likes tersebut dikabarkan resmi dan akan berlaku untuk media sosial Facebook maupun Instagram.

Baca Juga: Susi Pudjiastuti Didapuk Gantikan Presiden Jokowi Capres 2024, Begini Reaksi Mantan Menteri Kelautan

Halaman:

Editor: Rezky Putri Harisanti

Sumber: PMJNews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x