POCO M3 Resmi Masuk Indonesia, Berikut Spesifikasi dan Harga Smartphone Terbaru Xiaomi

- 21 Januari 2021, 22:08 WIB
Foto ponsel terbaru Xiaomi POCO M3
Foto ponsel terbaru Xiaomi POCO M3 /Twitter @POCOGlobal

Baca Juga: Scorpio: Perubahan Besar pada Asmaramu Akan Terjadi! Cek Ramalan Zodiak

Kamera

POCO M3 akan menghadirkan Tiga Kamera pada belakang ponsel dengan 48 MP, f/1.8 PDAF pada kamera utama, f/2.4, pada lensa makro, dan 2 Mp f/2.4 pada lensa  sensor depth dan flash LED. Sedangkan untuk kamera depan POCO X3 NFC akan menyediakan 8 MP, f/2.1.

Koneksi

POCO M3 akan menggunakan konektor USB Type-C terbaru dan memiliki infrared port yang digunakan pada mayoritas ponsel Xiaomi yang memungkinkan pengguna meenggunakan smartphone sebagai remote control universal pada perangkat elektronik.

Baca Juga: Pelaku Pencabulan Anak di Cirebon Terancam Hukuman Hingga 15 Tahun Penjara dan Kebiri

Fitur dan baterai

POCO M3 juga memakai sensor sidik jari di samping, accelerometer, proximity, compass, dengan baterai super besar yang diunggulkannya hingga 6000 mAh serta sudah support pengisian cepat hingga 18W dan memiliki fitur Reverse charging yang bisa digunakan untuk mengisi baterai perangkat lain seperti smartphone dan smart watch.

Harga dan Memori

Xiaomi telah merilis harga resmi smartphone POCO M3 dengan banderol Rp.1799.000 untuk varian Ram serta Internal 4GB/64GB dan mulai Rp.2.199.000 untuk varian Ram serta Internal 6GB/128GB. Selain itu POCO M3 telah menggunakan teknologi UFS 2.1 pada varian 4GB/64GB dan UFS 2.2 di varian 6GB/128GB.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: GSM Arena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah