Profil Biodata Flandy Limpele Pelatih Bulutangkis Indonesia Jadi Pelatih Malaysia

- 1 Januari 2022, 10:36 WIB
Profil Biodata Flandy Limpele Pelatih Bulutangkis Indonesia Jadi Pelatih Malaysia
Profil Biodata Flandy Limpele Pelatih Bulutangkis Indonesia Jadi Pelatih Malaysia /

Flandy Limpele juga dianggap sebagai salah seorang pelatih berdarah dingin. Lantaran pelatihannya, dirinya sukses membawa ganda putra India Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty mengalahkan beberapa ganda putra unggulan salah satunya Hendra/Ahsan.

Baca Juga: Hampa Gelar di Tahun 2021, Bagaimana Evolusi Praveen – Melati Hadapi Turnamen BWF 2022?

Pada tahun 2020, Flandy Limpele telah direkrut pihak Asosiasi Bulutangkis Malaysia (BAM) sebagai pelatih khusus sektor ganda putra.

Pada mulanya, Flandy menargetkan bisa membawa ganda putra Malaysia Aaron Chia/Soh Wooi Yik lancer ke babak selanjutnya dalam turnamen Olimpiade Tokyo 2020.

Menjelang pertemuan antara perwakilan Malaysia dengan Indonesia dalam perhelatan Olimpiade Tokyo 2020, Flandy Limpele sudah punya resep untuk menghancurkan Marcus/Kevin.

Baca Juga: UPDATE RANKING TERBARU BWF TUNGGAL PUTRA: Axelsen Kokoh, Loh Kean Yew Melesat 7 Tingkat

Tentu saja, hal itu terbukti ketika Aaron Chia/Soh Wooi Yik berhadapan Minions pada perempat final Olimpiade Tokyo 2020.

Marcus/Kevin seperti itu tidak dapat mengalahkan ganda Malaysia mereka kalah 14-21 dan 17-21. Berikut profil lengkap mengenai Flandy Limpele:

Baca Juga: HASIL KEJUARAAN DUNIA BWF SPANYOL 2021:  Loh Kean Yew Bikin Rekor Baru Lagi Hoki-Kobayashi Masih Onfire

Nama: Flandy Limpele
Kelahiran: 9 Februari 1974 (usia 47 tahun), Kota Manado
Tinggi: 1,81 m
Berat: 74 kg
Pegangan: Kiri
Peringkat tertinggi: 1
Kebangsaan: Indonesia, Inggris

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah