Aaron Chia – Wooi Yik Dilarang Sombong, Rexy Mainaky Bakal Poles Ganda Malaysia hingga Beri Hukuman

- 9 Desember 2021, 12:08 WIB
Rexy Mainaky bakal poles Aaron Chia - Soh Wooi Yik / Tangkapan layar Youtube Badminton Europe
Rexy Mainaky bakal poles Aaron Chia - Soh Wooi Yik / Tangkapan layar Youtube Badminton Europe /

Di sisi lain, Rexy Mainaky tak menutup mata bahwa Aaron Chia/Soh Wooi Yik memang belum memenangi gelar juara.

Sehingga, ia bersama jajaran pengurus BAM bakal mencari solusi terbaik agar bisa mendongkrak prestasi Aaron Chia/Soh Wooi Yik.

Baca Juga: Rekam Jejak Legenda Bulu Tangkis Indonesia Rexy Mainaky yang Siap Geser Posisi Tanah Air di Thomas Cup 2022

“Saya mengerti bahwa Aaron Chia/Soh Wooi Yik belum memenangi gelar. Kami perlu mencari tahu alasannya. Aaron/Wooi Yik harus terbuka andai mereka ingin maju,” jelas Rexy Mainaky.

Kepada awak media di Malaysia, mantan legenda bulutangkis Indonesia itu menuturkan bahwa ada target yang nantinya akan disematkan pada Aaron Chia/Soh Wooi Yik.

Baca Juga: Rekam Jejak Legenda Bulu Tangkis Indonesia Rexy Mainaky yang Siap Geser Posisi Tanah Air di Thomas Cup 2022

Berhasil atau tidak misi yang nantinya dipikul, nantinya bakal berimbas pada karier musuh bebuyutan The Minions asal Malaysia itu.

“Ketika mereka tidak memenuhi target, akan ada penilaian tersendiri yang berdampak pada karier mereka,” lanjut Rexy.

Baca Juga: Imbas Ucapan Rexy Mainaky Soal Malaysia dan Thomas Cup 2022, Ada Beban di Pundak The Minions Cs?

Thomas Cup 2022, menjadi target yang nantinya bakal diusung oleh Rexy Mainaky sebagai kepala pelatih BAM.

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah