Kenapa Penting Perempuan Belajar? Maudy Ayunda dan Retno Marsudi Menjawab

- 21 April 2021, 14:56 WIB
Kenapa Penting Perempuan Belajar? Maudy Ayunda dan Retno Marsudi Menjawab
Kenapa Penting Perempuan Belajar? Maudy Ayunda dan Retno Marsudi Menjawab /Kolase Instagram @maudyayunda/ANTARA/HO-Kemlu RI/am. //

Dan, elemen keempat adalah policy atau kebijakan yang dijalankan, hal ini juga mempengaruhi kesetaraan dan pemberdayaan perempuan.

Keempat elemen tersebut harus membetuk ekosistem yang baik, dan dengan ekosistem yang baik akan menghilangkan stereotipe yanga ada bagi perempuan maupun laki-laki selama ini.

Baca Juga: Hari Kartini 21 April 2021: 5 Rekomendasi Film Perempuan Indonesia Yang Penuh Inspiratif

 Tak hanya itu, Maudy Ayunda juga menyampaikan jika dirinya juga memiliki cita-cita untuk mewujudkan suatu hal yang mungkin akan memberikan ekspektasi, hingga membutuhkan waktu yang besar, maka dirinya perlu memotivasi diri sendiri, jika hal itu bisa diraih.

“Aku harus terus memotivasi diri aku sendiri, karena kadang-kadang orang-orang di sekitar aku, atau orang-orang, belum tentu percaya dengan visi itu, atau mereka merasa ‘Ngapain perempuan sekolah tinggi-tinggi’ gitu,” ucap Maudy Ayunda.

Baca Juga: 11 Kalimat Peringatan ‘Hari Kartini’ yang Memberikan Semangat Perjuangan, Cocok Untuk DIbikin Status WhatsApp

“Kenapa penting perempuan belajar? Ya, first of all, it is human right? Untuk akhirnya orang berfikir kritis dan menjadi individu yang bisa berfikir untuk dirinya sendiri gitu,” ujar Maudy Ayunda.

“Dari sisi makro, perempuan itu juga menjadi poin di mana, kita (perempuan) akan sangat dekat dengan anak-anak, dengan kekasih masa depan. Jadi, hal yang penting saat berinteraksi dengan anak (nantinya),” sambungnya.

***

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari

Sumber: Instagram @movreview


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah