Jadwal Liga Italia Malam Ini. Crotone vs Lazio, Juventus, Inter Milan, hingga Parma

21 November 2020, 18:19 WIB
Ilustrasi logo Serie A Liga Italia. //fedenerazzurra.net/

MEDIA BLITAR – Liga Italia memasuki pekan kedelapan, pertandingan ini akan disiarkan di RCTI. Namun, belum dipastikan pertandingan mana saja yang akan disiarkan.

Selain itu, juga akan disiarkan langsung di beIN Sports, serta MAXstream.

Dikabarkan bahwa, Sami Khedira yang merupakan gelandang Juventus belum bermain untuk Juventus untuk musim ini.

Sami Khedira mengatakan itu akan menjadi 'kehormatan' untuk memenuhi impian karir dan bermain di Liga Premier saat dia bersiap untuk tantangan baru di luar Juventus.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING Big Match Chelsea vs Newcastle Premier League, Cek Susunan Formasi Pemain

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING MOLA TV: Prediksi Newcastle vs Chelsea, Saatnya The Blues Naik ke Papan Atas

Khedira, telah menghabiskan lima tahun terakhir bersama Juventus, tetapi kontraknya akan berakhir musim panas mendatang, untuk melanjutkan karirnya di Inggris.

"Ketika saya masih kecil, selalu menjadi impian besar saya untuk menjadi pemain Liga Premier," kata Khedira yang dikutip Media Blitar di Sky Sports.

"Saya selalu menikmati bermain dengan tim saya untuk bermain di Liga Champions melawan klub-klub Inggris. Suasana, gaya dan ide sepak bola selalu membuat saya terkesan,” lanjut Khedira.

"Jika memungkinkan, itu pasti akan menjadi mimpi yang sangat besar (menjadi kenyataan) dan kehormatan menjadi bagian dari Liga Premier."

Baca Juga: Jadwal MotoGP Portugal 2020. Live Streaming Kualifikasi Malam Ini dan Live Race Sirkuit Algarve

Baca Juga: Liverpool: Mohamed Salah Positif Covid-19. Jurgen Klopp Santai Tanggapi Hal Tersebut

Khedira tercatat, memulai karirnya di Stuttgart sebelum pindah ke Real Madrid pada 2010, telah memenangkan liga domestik di Jerman, Spanyol dan Italia.

Akankah Khedira bergabung dengan Juventus pekan ini di Liga Italia selain di Liga Premier?

Untuk Jadwal Liga Italia pekan ini adalah sebagai berikut (Kick off berdasarkan WIB)

Sabtu, 21 November 2020

21.00 WIB - Crotone vs Lazio

Baca Juga: Pangdam Jaya Copot Spanduk Habib Rizieq, Mayjen TNI Dudung Trending di Twitter

Baca Juga: Ricky Yacobi Berpulang, Ketahui Prestasi dan Perjalanan Karir Semasa Hidupnya

Minggu, 22 November 2020

00.00 WIB - Spezia vs Atalanta

02.45 WIB - Juventus vs Cagliari

18.30 WIB - Fiorentina vs Benevento

21.00 WIB - Sampdoria vs Bologna

21.00 WIB - AS Roma vs Parma

21.00 WIB - Verona vs Sassuolo

21.00 WIB - Inter Milan vs Torino

Baca Juga: Sekolah Dibuka Lagi dengan Syarat, Mulai Januari Tahun 2021

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING MasterChef Indonesia Season 7: Hamdzah Pulang, Siapa Selanjutnya?

Senin, 23 November 2020

00.00 WIB - Udinese vs Genoa

02.45 WIB - Napoli vs AC Milan

Disclaimer: Jadwal sewaktu-waktu bisa berubah.***

Editor: Rezky Putri Harisanti

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler