JADWAL ACARA TV RCTI MINGGU 9 MEI 2021: Ada Kartun Pagi Doraemon, Kiko, Bima S, Hingga Ikatan Cinta

9 Mei 2021, 07:02 WIB
JADWAL ACARA TV RCTI MINGGU 9 MEI 2021: Ada Kartun Pagi Doraemon, Kiko, Bima S, Hingga Ikatan Cinta /Tangkap layar RCTI+.

 

MEDIA BLITAR– RCTI yang sebagai salah satu stasiun televisi swasta terkenal dan terbesar di Indonesia kembali menghadirkan sejumlah acara menarik serta berkualitas untuk menemani dan menghibur masyarakat kembali menjalani aktivitas di akhir pekan pada hari Minggu ini.

Pada hari Minggu 9 Mei 2021 ini, penonton RCTI akan kembali dihibur dengan sejumlah acara pilihan dimulai dari berita terkini, Infotainment, sejumlah kartun pagi pilihan seperti Doraemon, Kiko, Bima S, Ninja Hattori serta berbagai sinetron unggulan seperti Ikatan Cinta, dan sinetron religi.

Pada hari Minggu pagi ini, RCTI akan menghadirkan sejumlah acara seperti biasa dimulai dari Mujizat Itu Nyata, Go Spot, Rudi & Sahabat, Ninja Hattori, Doraemon, Kiko, Bima S, dan Barista sampai menjelang siang hari.

Baca Juga: WNA China Mendarat di Indonesia Saat Larangan Mudik, Fadli Zon: Apakah Ada Kepentingan Nasional yang Mendesak?

Siangnya sederet acara kembali hadir menemani pemirsa stasiun televisi RCTI dimulai dari Hati Sang Bidadari, acara berita terkini Seputar Inews Siang Live, Hafiz Indonesia, dan sinetron Cinta Untuk Bunda yang menemani penonton hingga Minggu sore hari.

Untuk acara Minggu sore sambil menunggu waktu Maghrib, RCTI menghadirkan sinetron terbaru Setinggi Bintang di Langit, Tukang Ojek Pengkolan dan acara Kultum menjelang berbuka, serta dilanjutkan sinetron Putri Untuk Pangeran.

Malamnya, program acara Sinetron terbaik Ikatan Cinta sinetron religi Amanah Wali, dan Dunia Terbalik akan menutup berbagai acara RCTI pada akhir pekan di hari Minggu malam ini.

Baca Juga: Beri Jatah Pemain Libur Lebaran, Arema FC Kembali Berlatih 21 Mei 2021

Berikut ini jadwal acara televisi RCTI pada hari Minggu 9 Mei 2021:                             

00.30 WIB – Aku Bukan Ustadz

02.30 WIB – Amanah Wali

04.00 WIB – Preman Pensiun

05.30 WIB – Seputar iNews Pagi Live

06.30 WIB – Mujizat Itu Nyata

07.00 WIB – Go Spot

07.30 WIB – Rudi & Sahabat

Baca Juga: Momen Kebersamaan Gisel dan Gempi di Ulang Tahun Gading, Netizen: Semoga Kalian Bisa Rujuk Kembali

08.00 WIB – Ninja Hattori    

08.30 WIB – Doraemon                                                

09.00 WIB – Kiko                                                         

10.00 WIB – Bima S

10.30 WIB – Ninja Hattori

11.30 WIB – Barista

12.00 WIB – Seputar Inews Siang

12.30 WIB – Hafiz Indonesia

Baca Juga: Posisi Jatuhnya Roket China Sudah Lewati Indonesia, Netizen: Semoga di Wilayah Gak Berpenghuni

14.30 WIB – Cinta Untuk Bunda

16.00 WIB – Setinggi Bintang di Langit

17.00 WIB – Tukang Ojek Pengkolan

17.30 WIB – Kultum

18.00 WIB – Tukang Ojek Pengkolan

18.45 WIB – Putri Untuk Pangeran

Baca Juga: PSIS Semarang Siap Orbitkan Pemain Muda untuk Kompetisi Liga 1 2021

20.00 WIB – Ikatan Cinta

21.45 WIB – Amanah Wali

23.15 WIB – Dunia Terbalik

Penonton juga dapat menyaksikan secara langsung (live streaming) melalui situs website atau masuk aplikasi RCTI+ di smartphone setelah mengunduhnya terlebih dahulu di Play Store.

Selain itu penonton bisa melihat melalui website Vidio dan memilih siaran langsung dari RCTI untuk menonton secara live streaming.

Berikut link untuk melihat tayangan RCTI pada website RCTI+ dan Vidio:

Baca Juga: Adam Alis Pasang Target Tembus Skuat Utama Timnas Indonesia

RCTI+: KLIK DISINI

Vidio: KLIK DISINI

Disclaimer: Link live streaming merupakan informasi yang dibagikan kepada pembaca Media Blitar. Media Blitar tidak bertanggung jawab atas copyrights dan kualitas. Kebijakan serta kepastian siaran langsung masing-masing TV online sepenuhnya ada pada stasiun TV. Kebijakan dari masing-masing TV dapat berubah sewaktu-waktu.***

Editor: Farra Fadila

Sumber: RCTI+

Tags

Terkini

Terpopuler