Harbolnas 11.11! Tips Belanja di Shopee Agar Tetap Hemat, Nggak Bikin Kantong Kering

- 11 November 2020, 14:22 WIB
Shopee harbolnas 11.11/shopee.co.id
Shopee harbolnas 11.11/shopee.co.id /

MEDIA BLITAR – Hari Belanja Online Nasional atau lebih dikenal Harbolnas adalah momentum yang banyak ditunggu banyak orang. Pasalnya banyak diskon hingga cashback akhir tahun, untuk banyak produk.

Tidak hanya produk kecantikan atau rumah tangga, fashion dan berkakas juga turut memeriahkan Harbolnas.

Tepat tanggal 11 November 2020, banyak toko serta platform mengadakan Harbolnas besar-besar. Kamu bisa belanja untuk semua kebutuhan kapanpun dan dimanapun.

Baca Juga: Saksikan TV SHOW SHOPEE 11.11 BIG SALE, Ini  Jadwal Acara TV Indosiar Rabu 11 November 2020

Tapi jangan lupa, atur pengeluaran ya. Karena saat melihat diskon besar-besaran, terkadang mata dan tangan otomatis memasukkan dalam keranjang dan melakukan pembayaran.

Inilah tips supaya kamu bisa hemat dalam belanja online:

  1. Tentukan total anggaran yang kamu miliki

Berbelanja langsung maupun online, jika tidak menentukan anggaran terlebih dahulu akan membuat kekacauan. Tidak hanya kebingungan untuk melakukan pembayaran, tetapi kamu pasti akan dibingungkan bagaimana memenuhi kebutuhan hidup di hari esok.

Baca Juga: Cara Belanja Hemat untuk Meriahkan 11.11, Lihat Caranya Disini

Oleh karena itu, penting untuk menentukan anggaran dan produk apa saja yang harus dibeli. Tips paling mudah dilakukan adalah, kamu menuliskan barang kebutuhan yang harus dibeli.

Halaman:

Editor: Disca Betty Viviansari

Sumber: shopee


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x