Makanan Khas Indonesia, Kenali Ragam Soto dari Berbagai Daerah

- 7 Oktober 2020, 11:38 WIB
Soto Banjar
Soto Banjar /

MEDIA BLITAR – Indonesia merupakan negara berpulau-pulau yang memiliki banyak sekali makanan khas di setiap daerahnya.

Setiap kuliner di suatu daerah berbeda dengan daerah lain serta memiliki ciri-ciri dan cita rasa yang berbeda.

Banyaknya makanan khas Indonesia membuat pecinta kuliner membutuhkan waktu yang lama jika ingin menikmati semuanya.

Baca Juga: Key SHINee, N VIXX, dan Joeng Jinwoon 2AM, Keluar Wamil Hari ini

Bahan alam yang melimpah mendukung setiap perbedaan kuliner yang ada di Indonesia meskipun memiliki nama yang sama, misalnya soto.

Soto memang di kenal sebagai salah satu makanan favorit masyarakat Indonesia, tetapi harus diketahui bahwa soto memiliki keunikan dan cita rasa yang berbeda-beda di setiap daerah.

Berikut ragam soto dari berbagai daerah di Indonesia yang wajib dicicipi.

Baca Juga: Key SHINee, N VIXX, dan Joeng Jinwoon 2AM, Keluar Wamil Hari ini

  1. Soto Lamongan

Saat menyebut kota Lamongan, pasti yang langsung teringat adalah soto lamongan karena makanan khas Indonesia satu ini menjadi salah satu ciri khasnya.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x