Fakta Menarik Isra Miraj: Sejarah hingga Tradisi Berziarah ke Plangon di Cirebon

- 16 Februari 2023, 17:49 WIB
Fakta Menarik Isra Miraj: Sejarah hingga Tradisi Berziarah ke Plangon di Cirebon
Fakta Menarik Isra Miraj: Sejarah hingga Tradisi Berziarah ke Plangon di Cirebon /Pixabay/

1. Sejarah Isra Miraj

Isra Miraj diperingati setiap 27 Rajab, karena peringatan ini adalah perjalanan malam hari Nabi Muhammad SAW dari Mekkah ke masjid Al-Aqsa yang berada di Yerusalem, Palestina hingga Sidratul Muntaha (Langit ketujuh).

Dalam perjalannya itu, Rasulullah naik ke surga, dimurnikan, dan diberi perintah sholat 5 waktu bagi seluruh umat muslim di dunia.

Perjalanan ke langit ketujuh dalam peristiwa Isra Miraj ini, hanya ditempuh dalam waktu satu malam oleh Nabi Muhammad SAW, yang tertuang dalam sebuah hadits berikut:

“Allah SWT pada malam Isra mewajibkan atas umatku lima puluh shalat, kemudian aku terus-menerus kembali kepada Allah SWT dan memohon keringan sehingga Allah SWT menjadikannya lima shalat sehari semalam.” (HR. Imam Bukhari dan Imam Muslim).

Hingga, kini peringatan Isra Miraj masih diperingati umat muslim diseluruh dunia, dengan berbagai acara keagamaan, seperti ceramah dan membaca sholawat.

Baca Juga: 10 Twibbon Hari Jadi Garut 2023: Ide Kreatif untuk Semarakan Perayaan HJG Ke- 210 pada 16 Februari

2. Ambengan

Ambengan merupakan tradisi Isra Miraj yang dilakukan masyarakat di beberapa daerah di Jawa Timur dan Jawa Tengah.

Tradisi Isra Miraj ini, membawa ambeng merupakan makanan yang berisi lauk dalam wadah besar ke masjid atau tempat ibadah umat muslim, dan akan dibagikan ke jamaah yang hadir untuk makan bersama atau dibawa pulang.

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x