Doa Menyembelih Hewan Kurban Lengkap Dengan Terjemahan dan Penjelasannya

- 16 Juli 2020, 17:45 WIB
Ilustrasi pemotongan hewan kurban pada saat iduladha.*
Ilustrasi pemotongan hewan kurban pada saat iduladha.* /Antara/

Setelah selesai salat dan berkhutbah, beliau mendatangi salah satu kambingnya dan beliau sembelih sendiri dengan pisau, ketika menyembelih beliau mengucapkan:

اللَّهُمَّ هَذَا عَنْ أُمَّتِي جَمِيعًا مِمَّنْ شَهِدَ لَكَ بِالتَّوْحِيدِ وَشَهِدَ لِي بِالْبَلَاغِ

Artinya: "Ya Allah, ini kurban dari semua umatku yang bersaksi mentauhidkan-Mu, dan bersaksi bahwa aku yang menyampaikan risalah."

Di dalam islam, dan dalam kata-kata doa yang diajarkan, ada beberapa makna dan pelajaran yang bisa diambil darinya.

Ini penjelasan makna doa menyembelih hewan kurban dilansir dari Umma.id

Makna Doa Menyembelih Hewan kurban

1. Membaca Bismillah

Sebagaimana di kebanyakan doa di dalam ritual umat islam, Bismillah pun menjadi awalan Doa saat menyembelih hewan kurban. “Bismillah” (بِسْمِ اللَّه) artinya “dengan nama Allah”.

Dalam hal ini ketika mau menyembelih hewan, kita lakukan karena untuk Allah yang disaksikan oleh Allah.

2. Membaca Takbir

Halaman:

Editor: Ninditoo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x