4 Manfaat Kulit Lemon Bagi Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui Banyak Orang

- 29 Oktober 2022, 14:21 WIB
4 Manfaat Kulit Lemon Bagi Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui Banyak Orang
4 Manfaat Kulit Lemon Bagi Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui Banyak Orang /Pexels /Lukas

Baca Juga: 4 Tips Mudah Menjaga Kesehatan Mental: Dilengkapi Sejarah Hari Kesehatan Mental Sedunia 2022

2. Kesehatan tulang

Selain Kesehatan mulut, kulit lemon juga baik untuk kesehatan tulang karena vitamin C yang tinggi, komponen penting dari tulang dan sistem kerangka. Bahkan, tingginya asam askorbat bisa memiliki kemampuan untuk mengobati dan mencegah masalah tulang.

3. Detoksifikasi tubuh dan obati stres oksidatif

Vitamin C berlimpah dalam kulit lemon, yang dapat detoksifikasi radikal bebas terkait dengan kematian sel dan penuaan. Bahkan, vitamin C bekerja sebagai antioksidan untuk mencegah kerusakan sel.

Selain itu, beberapa bioflavonoid jeruk juga bermanfaat untuk menurunkan stres oksidatif, yang jika tidak diobati, dapat menyebabkan kanker.

Baca Juga: Lirik dan Terjemahan Lagu Runtah Viral: Biwir Beureum-beureum Jawer Hayam Panon Coklat Kopi Susu

4. Menurunkan kolesterol dan mencegah penyakit jantung

Selain itu, kulit lemon juga bisa menurunkan kolesterol dan mencegah penyakit jantung. Bahkan, kulit lemon bisa mencegah penyakit jantung, dan meningkatkan sirkulasi darah, serta kalium yang diperlukan untuk mengontrol tekanan darah dan berlimpah dalam kulit lemon.

Demikian informasi beberapa manfaat kulit lemon yang baik untuk Kesehatan tubuh.***

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah