Waspada! Ini Daftar 4 Merk Obat Batuk Sirup yang Diduga Menjadi Pemicu Gangguan Ginjal

- 20 Oktober 2022, 10:11 WIB
Waspada! Ini Daftar 4 Merk Obat Batuk Sirup yang Diduga Menjadi Pemicu Gangguan Ginjal
Waspada! Ini Daftar 4 Merk Obat Batuk Sirup yang Diduga Menjadi Pemicu Gangguan Ginjal /Unsplash/Towfiqu barbhuiya

MEDIA BLITAR - Simak berikut informasi mengenai daftar 4 merk obat batuk sirup yang diduga menjadi pemicu gangguan ginjal.

Saat ini kasus gagal ginjal akut pada anak tengah menjadi sorotan dan harus diwaspadai oleh seluruh orang tua.

Gejala umum yang dialami oleh pasien gangguan ginjal akut yang diderita anak di Indonesia juga perlu diketahui.

Adapun gejala yang mengarah pada gagal ginjal akut, antara lain:

Baca Juga: Drakor The Villainess is A Marionette Tayang Kapan dan di Mana? Ada Cha Eun Woo dan Han So Hee

- Diare,
- Mual ,
- Muntah,
- Demam selama 3-5 hari,
- Batuk,
- Pilek,
- Sering mengantuk,
- Jumlah air seni/air kecil semakin sedikit bahkan tidak bisa buang air kecil sama sekali.

Jika anak mengalami keluhan tersebut, sebaiknya segera konsultasi ke tenaga kesehatan.

Sedangkan gejala lain yang juga perlu diwaspadai adalah perubahan warna pada urine (pekat atau kecoklatan).

Baca Juga: Dirugikan Maskapai Penerbangan hingga Terdampar, Ari Lasso: Kalo Ada Niat Baik Tolong Hubungi Manajer Saya

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x