Natto Makanan Khas Jepang Viral di TikTok, Begini Rasanya dan Manfaat untuk Tubuh

- 14 Juli 2022, 19:10 WIB
Natto Makanan Khas Jepang Viral di TikTok, Begini Rasanya dan Manfaat untuk Tubuh
Natto Makanan Khas Jepang Viral di TikTok, Begini Rasanya dan Manfaat untuk Tubuh /The Healthy

Baca Juga: Bocoran Sinopsis Yumi Cells 2 Episode 11: Ahn Bo Hyun dan Kim Go Eun dalam Pertemuan yang Rumit

Meski dinobatkan sebagai super food, tak jarang orang merasa mual ketika pertama kali mencicipi natto.

Hingga kini natto challange masih ramai diikuti oleh konten kreator TikTok dengan caption janji nggak huek.

 

Buat kamu yang belum tau, natto memiliki segudang kandungan nutrisi berlimpah, kaya protein, vitamin seperti vitamin B2, B6, dan vitamin E, mineral seperti magnesium, kalium, zat besi, dan masih banyak lagi.

Meskipun memiliki bau menyengat tidak ada salahnya buat kamu mencoba natto, karena nata memiliki segudang manfaat, diantaranya:

Baca Juga: UPDATE Laga Italia vs China, 8 Besar VNL Putri Malam Ini Pukul 19.00 WIB: Link Live Streaming Berikut

1. Mencegah pengeroposan tulang

2. Penangkal radikal bebas

3. Rendah kalori sehingga cocok dikonsumsi saat diet

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x