Sleep Apnea, Gangguan Henti Napas yang Bisa Tingkatkan Risiko Serangan Jantung, Stroke, dan Kematian Mendadak

- 28 Oktober 2021, 09:12 WIB
Ilustrasi - Sleep Apnea, Gangguan Henti Napas yang Bisa Tingkatkan Risiko Serangan Jantung, Stroke, dan Kematian Mendadak
Ilustrasi - Sleep Apnea, Gangguan Henti Napas yang Bisa Tingkatkan Risiko Serangan Jantung, Stroke, dan Kematian Mendadak /pexels

Selain dengan dengkuran keras dan henti napas sejenak, gejala OSA juga ditandai dengan batuk batuk serta tersedak saat tidur.

Baca Juga: Bahaya Database KPAI dan Bank Jatim Terindikasi Dijual di RaidForums, Akankah Terjadi Kebocoran Data?

Pada anak kecil yang bernapas melalui mulut, biasanya mereka akan gelisah selama tidur karena berusaha mencari posisi yang nyaman untuk bernapas.

Fauziah menjelaskan bahwa bagian belakang hidung pada anak-anak terkadang ada kelenjar adenoid yang dapat mempengaruhi hambatan jalan nafas, Kelenjar adenoid biasanya akan menghilang ketika anak berusia 7 hingga 8 tahun.

“Mendengkur yang berbahaya ini ternyata seperti fenomena gunung es. Pangkalnya saja yang terlihat di permukaan laut, sepertinya sedikit padahal di bawahnya itu banyak sekali,” ujarnya.

Baca Juga: Aurel Hermansyah Tegas Beri Wejangan Ini pada Lesti Kejora, atau Janin sang Biduan dalam Bahaya

Fauziah mengatakan penelitian gangguan OSA belum banyak dan Indonesia masih membutuhkan lebih banyak penelitian lagi sehingga dapat memetakan data yang akurat.

Gejala OSA Sulit Disadari

Hasil penelitian oleh dokter spesialis neuroiogi Dr Rimawati yang dipresentasikan di ASEAN Sleep Congress pada 2015 menyebutkan gangguan OSA di Indonesia terjadi 168 persen pada laki-laki dan 17 persen pada perempuan. Penelitian tersebut didapatkan dalam kasus yang ditangani Dr Rimawati.

Selain tu, banyak orang yang tidak menyadari gejala dan bahaya OSA, terutama bagi mereka yang tidur sendirian dan tidak ada yang memperhatikan intensitas dengkuran, sehingga masih sedikit yang memeriksakan diri ke dokter spesialis Telinga Hidung Tenggorok (Hi).

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x