Mitos atau Fakta, Minum Susu Bisa Menambah Tinggi Badan?

- 7 Desember 2020, 21:14 WIB
Ilustrasi susu
Ilustrasi susu //Pixabay//Myriams-Fotos/ (Screenshoot)

MEDIA BLITAR - Susu merupakan salah satu minuman yang memiliki kandungan kalsium paling tinggi.

Banyak dari kita sering mendengar anjuran dari orang tua sewaktu kecil untuk meminum segelas susu agar bisa tambah tinggi.

Pasalnya, pengetahuan umum menyebutkan segelas susu mengandung berbagai nutrisi dan mineral yang baik untuk pertumbuhan.

Baca Juga: Hanya Dengan KTP Anda Bisa Daftar PKH yang Diperpanjang 2021, Simak Cara dan Kriteria Berikut Ini

Baca Juga: Satu Kebohongan Elsa Akan Terungkap! Aldebaran Tunjukkan Bukti Ini, Sinopsis Ikatan Cinta RCTI

Tapi apakah benar susu bisa menambah tinggi badan seseorang?

Menurut penelusuran Media Blitar dari laman Times of India, disebutkan pertumbuhan tinggi seseorang tidak hanya bergantung pada nutrisi saja.

Ada faktor-faktor lain yang mempengaruhi pertambahan tinggi seseorang.

Menurut penjelasan seorang ahli kesehatan, pertumbuhan seorang anak bergantung pada faktor non genetik dengan porsi 20 hingga 40 persen.

Halaman:

Editor: Ninditoo

Sumber: Times of India


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x