Tes Psikologi untuk Mengukur Anda Termasuk Orang Normal atau Psikopat, Bisa Dicoba

28 Oktober 2021, 09:42 WIB
Tes Psikologi untuk Mengukur Anda Termasuk Orang Normal atau Psikopat, Bisa Dicoba /Pixabay/geralt/

MEDIA BLITAR – Tes psikologi merupakan bidang yang ditandai dengan penggunaan sampel perilaku untuk menilai konstruksi psikologis, seperti fungsi kognitif dan emosional, tentang individu tertentu.

Selain itu ada berbagai jenis-jenis psikologi, seperti tes sinonim, tes antonim, tes gambar orang, tes acak kata, tes deret gambar dan tes lainnya.

Namun untuk mengerjakan tes tersebut banyak dilakukan banyak cara, seperti halnya tes berikut ini mengungkap sisi terdalam apakah kamu memiliki jiwa psikopat atau orang normal.

Baca Juga: 6 Tips dan Trik Psikologi Agar Bisa Membaca Pikiran Seseorang, Salah Satunya Ketika Orang Menutup Mata

Seperti dirangkum MediaBlitar.com dari artikel PortalJember.com, berikut tes psikologi untuk mengukur anda termasuk orang normal atau psikopat yang bisa dicoba:

Tes Psikologi: orang normal atau psikopat?

Caranya cukup muda, anda hanya perlu menjawab 5 pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang paling sesuai.

Dalam pertanyaan tersebut, nantinya ada dua jenis jawaban yaitu orang normal atau psikopat.

Baca Juga: Tes Psikologi, Gambar Wajah yang Pertama Kali Kamu Lihat Ungkap Kepribadianmu

1.       Ada seorang anak yang mendapat hadiah ulang tahun berupa sepeda dan sepatu sepak bola. Namun, dia membencinya.

Apa alasannya?

Jawaban orang normal:

Anak tersebut tidak suka olahraga sepeda dan sepak bola dan lebih suka olahraga lain, seperti badminton atau bolas basket.

Jawaban psikopat:

Anak itu memiliki penyakit di kakinya.

Baca Juga: Apakah Anda Memiliki Pikiran Polos Atau Sesat? Berikut Tes Psikologi Dengan Melihat Gambar Ini

2.       Saat pertama kali bertemu dengan seseorang yang kiranya kamu sukai, hal apa yang akan kamu lakukan?

Jawaban orang normal:

Kamu akan mengenalkan dirimu apa adanya.

Jawaban psikopat:

Kamu mengungkapkan segala kelebihanmu yang akan membuat dia terpesona dan melihatmu terlihat sempurna.

Baca Juga: Ahli Psikologi Ungkap Misteri Sikap Lesti Kejora Saat Lamaran Terhadap Ibu Calon Mertua, Poppy: Punya Emosi

3.       Saat melihat orang yang menguap, apa reaksi tubuhmu?

Jawaban orang normal:

Kamu juga akan ikut menguap.

Jawaban psikopat:

Kamu tidak akan menguap. Hal ini disebabkan oleh tidak adanya rasa empatik yang berpotensi menjadi seorang psikopat.

Baca Juga: Format Kompetisi Liga 1 2021 Baru, Pelatih Madura United Antisipasi Kejenuhan Psikologi Pemain

4.       Antara warna merah dan putih, mana yang akan kami pilih?

Jawaban orang normal:

Merah

Jawaban orang psikopat:

Putih, karena tidak melambangkan rasa dan emosi apapun, seperti yang dirasakan seorang psikopat.

Baca Juga: 8 Kepribadian Kamu yang Menyukai Warna Hijau, Salah Satunya Identik Dengan Alam

5.       Ada dua orang wanita bersaudara, Gabriella dan Claire. Suatu hari Ibu mereka meninggal dan pada hari pemakamannya, Gabriella melihat sosok pria yang sangat tampan. Ia langsung jatuh cinta pada pemuda itu. namun, ia tak berhasil menemukannya karena tak tahu siapa dia sebenarnya.

Pada suatu hari Gabriella membunuh Claire, apa alasannya?

Jawaban orang normal:

Dua wanita ini mencintai lelaki yang sama atau Gabriella cemburu kepada Claire sehingga ia membunuhnya.

Jawaban psikopat:

Baca Juga: Kenali Kepribadian Diri Ambivert yang Sering Disamakan Dengan Ekstrovert dan Introvert

Gabriella membunuh Claire dengan harapan lelaki tampan tersebut akan datang kembali saat pemakaman Claire.

Demikian tes psikologi yang ingin mengetahui anda orang normal atau psikopat dan bisa dicoba bersama rekan temannya ataupun kerabat dekatnya.***

Editor: Farra Fadila

Sumber: Portal Jember

Tags

Terkini

Terpopuler