UNIK! Vaksinasi Massal di Kota Blitar Berhadiah Gratis Minyak Goreng, Ini Syarat dan Lokasinya

- 25 Februari 2022, 19:18 WIB
UNIK! Vaksinasi Massal di Kota Blitar Berhadiah Gratis Minyak Goreng, Ini Syarat dan Lokasinya,/ Dok. Media Blitar/Yudha Aditya Maulana
UNIK! Vaksinasi Massal di Kota Blitar Berhadiah Gratis Minyak Goreng, Ini Syarat dan Lokasinya,/ Dok. Media Blitar/Yudha Aditya Maulana /

Lokasi : Gedung Graha Patria, Jl. Cokroaminoto No.1 Kepnjen Lor, Kec. Kepanjenkidul, Kota Blitar, Jawa Timur

Sementara untuk syarat lengkap peserta yang mengikuti vaksinasi massal yang akan diselenggarakan oleh Polres Blitar Kota adalah sebagai berikut:

Baca Juga: Prediksi Skor Southampton vs Norwich City 26 Februari 2022, Line Up, H2H, Link Live Streaming Liga Inggris

  1. Khusus usia 18 Thn keatas
  2. Vaksin Astrazeneca Dosis 1,2 & Booster
  3. Membawa FC KTP/Kartu Vaksin
  4. Mematuhi Protokol Kesehatan
  5. Berlaku bagi 1.000 orang pertama yang divaksin

Itulah jadwal, waktu dan lokasi vaksinasi massal yang akan diselenggarakan oleh Polres Blitar Kota agar masyarakat Blitar bisa memperoleh Gratis Minyak Goreng 1 Liter.***

 

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x