Investasi Hanya Dengan Modal Rp100 Ribu? Inilah 4 Jenis Investasi Murah yang Bisa Kamu Lakukan

- 13 November 2020, 12:45 WIB
Ilustrasi uang kertas Rp100 ribu
Ilustrasi uang kertas Rp100 ribu /BI

Sebagaimana diberitakan oleh Jurnal Palopo dalam artikel yang berjudul "4 Jenis Investasi yang Bisa Anda Lakukan, Hanya dengan Modal Rp100 Ribu", berikut ini adalah jenis-jenis investasi, yang dapat Anda lakukan, antara lain :

Baca Juga: Bertandang ke Gedung DPR RI, Boy William Kepo Insiden Mic Mati Hingga Lamanya Puan Maharani Pacaran

  1. Investasi Saham

Ikut serta dalam investasi saham, tidak harus dengan modal yang besar. Dengan uang Rp100 ribu saja, Anda sudah dapat memiliki saham sendiri.

Apalagi di zaman yang semakin modern ini Investasi makin menjangkau semua kalangan, seperti mahasiswa dan ibu rumah tangga.

Dengan uang yang jumlahnya sedikit, Anda sudah bisa mengoleksi beberapa saham. Dengan cara memilih yang paling murah tetapi punya fundamental keuangan yang kuat.

Baca Juga: Masa Pandemi, Ayo Eksplor Hobi Baru!

Untuk diketahui, 1 lot = 100 lembar saham. Selain itu kelebihan dari investasi saham adalah, investor akan memperoleh capital gain atau keuntungan dari kenaikan harga saham, serta mengantongi dividen atau pembagian keuntungan perusahaan.

Sebelum memulai berinvestasi saham, pastikan terlebih dahulu Anda mengetahui ilmunya yang paling dasar, seperti cara jual beli saham.

Baca Juga: Jika Sudah Terima BPUM UMKM Rp2,4 Juta, Apakah akan Dapat Lagi Bulan Ini? Berikut Penjelasannya

  1. Investasi Emas

Saat ini semakin banyak prodak yang menawarkan investasi dalam bentuk emas, dikeranakan harga emas tidak terlalu tinggi, seperti saham.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: Jurnal Palopo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x