Apa Itu Embargo Minyak yang Diminta Ukraina ke Komunitas Internasional, Apa Dampak Sanksi Itu Rusia?

- 27 Februari 2022, 19:11 WIB
Apa Itu Embargo yang Diminta Ukraina ke Komunitas Internasional, Apa Dampak Sanksi Embargo ke Rusia?
Apa Itu Embargo yang Diminta Ukraina ke Komunitas Internasional, Apa Dampak Sanksi Embargo ke Rusia? /Reuters/Alexei Nikolsky

Negara-negara Barat Lakukan Embargo ke Rusia

Perlu diketahui, Jerman dan sekutu Baratnya sepakat untuk menghentikan Rusia dari sistem keuangan global, SWIFT.

Sanksi itu disampaikan juru bicara Pemerintah Jerman pada Sabtu, yang merupakan paket sanksi ketiga yang bertujuan menghentikan invasi Rusia ke Ukraina.

Sanksi tersebut disepakati oleh Amerika Serikat (AS), Perancis, Kanada, Italia, Inggris Raya dan Komisi Eropa.

Mereka juga akan membatasi kemampuan bank sentral Rusia untuk mendukung rubel. Hal itu akan mengakhiri ‘paspor emas’ untuk orang kaya Rusia dan keluarga mereka.

Ini juga akan menargetkan individu dan institusi di Rusia dan di tempat lain yang mendukung perang melawan Ukraina, kata juru bicara itu.***

 

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x