Kejutan Spesifikasi Mobil Kijang Innova Listrik, Jadi Sorotan di Pameran IIMS 2022

- 31 Maret 2022, 18:45 WIB
Toyota Kijang Innova Hybrid
Toyota Kijang Innova Hybrid /Pikiran Rakyat/ Alza Ahdira/

MEDIA BLITAR – Ketahui spesifikasi mobil Kijang Innova yang menggunakan mesin listrik, sukses ketika dipamerkan dalam International Motor Show (IIMS) pada Kamis, 31 Maret – Sabtu 10 April 2022.

PT Toyota Astra Motor telah memamerkan produk keluaran terbarunya bernama Toyota Kijang Innova EV Concept dengan mesin listrik.

Adanya mobil Toyota Kijang Innova menggunakan mesin listrik, merupakan wujud dari realisasi Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita.

Baca Juga: Arti Huruf P, R, N, D, 2 dan L pada Mobil Transmisi Otomatis atau Matic?

Menperin, Agus Gumiwang menjelaskan bahwa Toyota Kijang Innova dengan mesin listrik akan segera hadir di Indonesia, dan baru saja terealisasikan.

"Selain perluasan pasar ekspor. Toyota juga sudah berkomitmen untuk memproduksi beberapa jenis kendaraan elektrifikasi yang akan diawali oleh produksi Kijang Hybrid," katanya dilansir dari Pikiran-Rakyat.com.

Lantas seperti apa spesifikasi mobil Toyota Kijang Innova EV Concept? Berikut ini penjelasan secara singkatnya.

Baca Juga: UPDATE Jadwal Puasa Ramadhan 2022 dan Link Live Streaming Sidang Isbat Penentuan Awal Puasa 1443 Hijriyah

Jika dibandingkan dengan tipe bensin atau diesel, mobil Toyota Kijang Innova EV Concept ini minim perubahan.

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x