AFF U-19, Pelatih Vietnam Terang-terangan Incar Hasil Imbang, Timnas Indonesia Harus Siap Angkat Koper Jika

- 10 Juli 2022, 14:09 WIB
AFF U-19, Pelatih Vietnam Terang-terangan Incar Hasil Imbang, Timnas Indonesia Harus Siap Angkat Koper/bongda.vn
AFF U-19, Pelatih Vietnam Terang-terangan Incar Hasil Imbang, Timnas Indonesia Harus Siap Angkat Koper/bongda.vn /

Pelatih Vietnam Incar Hasil Imbang

Di sisi lain, hal tersebut tak menutup kenyataan jika publik punya ketakutan tersendiri.

Dari pantauan di ranah maya, banyak komentar mengarah pada potensi main mata antara Vietnam dan Thailand untuk lolos.

Baca Juga: Link Live Streaming Voli Dunia VNL Putra, 10-11 Juli 2022: Laga Seru Jepang vs Brazil Hingga Italia vs Belanda

Pelatih Vietnam, Dhin The Nam, menyatakan jika tim nya memang mengincar hasil imbang kontra Thailand.

"Vietnam U-19 harus mempersiapkan diri dengan baik pada laga final penyisihan grup menghadapi Thailand U-19, setidaknya kami harus bermain imbang, jika tidak menang," kata Dinh The Nam, dikutip Media Blitar dari media Vietnam, Soha, Minggu, 10 Juli 2022.

Sebetulnya apa yang ditargetkan pekatih Vietnam sangat beralasan.

Dengan hasil imbang berapapun (0-0,1-1, 2-2, dst), mereka kemungkinan besar akan lolos ke semifinal Piala AFF U-19 2022.

Baca Juga: Sedang Berlangsung Final Malaysia Masters 2022, Tungal Putra Indonesia Melawan Wakil Hong Kong

Namun kondisinya akan menjadi bencana bagi Timnas Indonesia U-19, jika Vietnam vs Thailand bermain imbang dengan gol (1-1, 2-2, 3-3, dst).

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah